SuaraBogor.id - Ustaz Yusuf Mansur mengumumkan bahwa dirinya positif terinfeksi virus corona atau COVID-19. Hal tersebut disampaikan langsung olehnya dalam unggahan terbaru di Instagram pribadinya pada Kamis (10/12/2020).
Dalam postingannya terlihat hasil tes dirinya yang menunjukkan bahwa positif COVID-19.
"Alhamdulillah. Segala puji bagi Allah. saya dan fadhil, sementara positif Covid," tulis Ustaz Yusuf Mansur sebagai caption.
Selanjutnya, lelaki 43 tahun itu meminya doa agar virus yang ada di dalam tubuhnya bisa segera hilang.
Baca Juga: Komentari Sandiaga Uno Masuk Koran Mesir, Ustaz Yusuf Mansur Curi Perhatian
"Bismillaah. Minta didoakan ya. Juga buat yang lain. Saya yang baris kedua bawah. Makasih atas segala doanya," ucap Ustaz Yusuf Mansur.
"Insya Allah nanti Allah kembalikan lagi imun dan kesehatannya, dan kemudian swab lagi, negatif. Amiin," harapnya.
Tidak menunggu lama, postingan itu pun langsung diserbu oleh netizen. Mereka berbondong-bondong mendoakan kesembuhan Ustaz Yusuf Mansur.
"Alfatiha. Doakan kami juga Tadz. Doa orang sakit makbul," ujar Ustaz Derry Sulaiman di kolom komentar.
"Sehat kembali ustaz, 100 persen sehatnya. Kita mah melihat ustaz selalu ceria dan optimis. Insya Allah ini pertanda imunnya kuat. Apa lagi banyak yang mendoakan," timpal @ipphoright.
Baca Juga: Sandiaga Uno Masuk Koran Mesir, Komentar Ustaz Yusuf Mansur Diserbu
"Cepat sembuh dan sehat kembali ustad," imbuh Tommy Kurniawan.
Berita Terkait
-
Ustaz Yusuf Mansur Bagikan Kabar Duka, Detik-Detik Meninggalnya Dai Saat Mengisi Kajian Subuh
-
Deretan Kasus Dugaan Wanprestasi Yusuf Mansur, Disebut Sama dengan Wirda Mansur
-
5 Poin Penting Pernyataan Wirda Mansur Terkait Kisruh Utang ke Komunitas
-
Klarifikasi Wirda Mansur Soal Nipu Member Rp9 Miliar Digunjing: Bapak Anak Sama Aja
-
Ditagih Utang, Wirda Mansur Malah Pamer Cabang Baru Pesantren di Indramayu
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga