SuaraBogor.id - Sinterklas terbang mau bagi-bagi kado natal ke anak-anak. Namun Sinterklas itu tersangkut di tiang listrik.
Kecelakaan ini terjadi di Sacramento County, California, awal pekan ini.
Menyadur KCRA, Rabu (23/12/2020), pria ini gagal terbang karena parasut bertenaga khusus yang ia pakai tersangkut di kabel listrik sekitar Rio Linda pada pukul 11.00 pagi.
Pria yang ingin membagikan permen pada anak-anak ini diselamatkan oleh petugas pemadam kebakaran Metropolitan Sacramento.
Baca Juga: Sinterklas atau Santa Claus? Ketahui Apa Maksud dan Bedanya
Patroli Jalan Raya California di Kantor North Sacramento menanggapi penyelamatan tersebut dalam postingan Facebook.
"Kami biasanya tidak menanggapi panggilan aneh seperti 'jalur Rudolph-balas saya' tapi ketika panggilan itu benar-benar ada, hal yang terbaik adalah memeriksanya secara langsung."
"Ternyata Sinterklas mencoba untuk bersenang-senang di menit-menit terakhir sebelum liburan dan mengalami situasi kawat panas. Jangan khawatir! Dia tidak terluka dan @metro_fire_sacramento membantunya."

Seorang warga yang menyaksikan Sinterklas nyangkut di tiang listrik mengatakan hal ini tak pernah terjadi sebelumnya.
"Tidak, (aku) tidak pernah melihatnya," kata Colleen Bousliman, yang tinggal di dekat situ. Ia mengatakan pria itu sering terbang di atas kepala.
Baca Juga: Jangan Sampai Keliru, Sinterklas dan Santa Klaus Dua Tokoh yang Berbeda Loh
"Dia terbang ke sana ke mari agar orang bisa melihat dan terbang di sekitar rumah orang," katanya. "Ini adalah pertama kalinya dia mengenakan setelan santa. Kami tidak tahu ini akan terjadi."
Berita Terkait
-
Ternyata Gaji Jadi Sinterklas Bisa Capai Rp 1,6 Miliar, Minat Lamar Kerja?
-
Siapa Pit Hitam Natal? Muncul Bersama Sinterklas saat Membagikan Hadiah
-
Dari Rp 5 Ribu Sampai Rp 4 Juta! Intip Pernak-pernik Hiasan Natal di Pasar Asemka
-
Tragedi Sinterklas Hitam 1957: Saat Warga Belanda Diusir Paksa dari Indonesia
-
Kenali Tanda-tanda Kerusakan Kabel Listrik untuk Cegah Bahaya
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga