SuaraBogor.id - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memberikan prediksi terkait cuaca Depok dan Kota Bogor pada hari ini, Rabu (29/12/2020).
Berdasarkan prakiraan cuaca BMKG, Kota Bogor akan diguyur hujan ringan pagi hingga siang hari.
Pukul 13.00 WIB, BMKG memprediksi cuaca Kota Bogor dilanda hujan disertai kilat/petir.
Hujan ringan akan tetap mengguyur Kota Bogor pada sore hari.
Baca Juga: Foto Ini Jadi Bukti Kalau Surabaya Belum Terbebas Dari Banjir
Langit Kota Bogor akan kembali cerah berawan pada malam hingga dini hari.
Untuk suhu udara di Kota Bogor hari ini antara 22 hingga 30 derajat Celcius. Kelembapan udara berkisar 65 sampai 95 persen.
Serupa dengan Kota Bogor, pagi hingga siang hari cuaca Depok diperkirakan hujan ringan.
Hujan disertai kilat/petir diperkirakan akan mulai mengguyur Depok pada pukul 13.00 WIB. Di sore hari, wilayah Depok dilanda hujan ringan.
Langit Kota Depok akan kembali berawan pada malam hingga keesokan pagi.
Baca Juga: BMKG Prediksi 4 Wilayah di Jakarta Akan Diguyur Hujan Hari Ini
Untuk suhu udara di Depok hari ini antara 23 hingga 31 derajat Celcius. Sedangkan kelembapan udara berkisar 60 sampai 95 persen.
Berita Terkait
-
Penangkapan Berujung Ricuh, Ini Kronologi 3 Mobil Polisi Dibakar Massa di Pondok Ranggon
-
Andre Onana Hobi Blunder: Gegara Sarung Tangan dari Mal Depok?
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
-
Dedi Mulyadi Minta Wali Kota Depok Minta Maaf, Buntut Bolehkan Mobil Dinas untuk Mudik
-
Ikut Terawang Nasib Rumah Tangga Ridwan Kamil, Rara Pawang Hujan: Saya Mohon Maaf
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga