SuaraBogor.id - Chacha Sherly meninggal dunia karena kecelakaan di Tol Semarang, Jawa Tengah. Chacha Sherly meninggal dunia di RSUD Ungaran.
Hanya saja sopir Chacha Sherly hanya luka ringan. Hal itu dikatakan Kasat Lantas Polres Semarang AKP M Ariel Aristoteles. Sebelum meninggal Chacha Sherly sempat akan dirujuk ke rumah sakit yang lain.
Namun saat itu Chacha Sherly tak sadarkan diri akhirnya tim medis memutuskan Cacha tetap dirawat di RSUD Ungaran.
"Iya Infonya Chacha Sherly meninggal siang ini. Sebetulnya sudah mau dirujuk," jelasnya saat dihubungi, Selasa (05/01/2021).
Baca Juga: Jessica Iskandar Puasa Pertama, Gisel Mangkir Panggilan Polisi
Chacha Sherly mengalami luka dibagian kepala. Dari kecelakaan tersebut, supir Chacha Sherly juga sempat dirawat namun mengalami luka ringan.
"Iya supirnya juga luka tapi ringan," ucapnya.
Sampai saat ini, pihaknya masih melakukan olah TKP atas terjadinya kecelakaan beruntun. Sampai saat ini pihaknya belum bisa menyimpulkan kecelakaan lalu lintas yang mengakibatkan 7 kendaraan tabrakan beruntun.
Kata-kata terakhir
Kata-kata terakhir Chacha Sherly sebelum meninggal dunia diungkapkan dia sendiri. Chacha Sherly meninggal dunia karena kecelakaan beruntutun di Tol Semarang.
Baca Juga: Kronologis Chacha Sherly Eks Trio Macan Kecelakaan di Tol Semarang
Chacha Sherly meninggal dunia dengan kepala penuh luka.
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
- Rekaman Lisa Mariana Peras Ridwan Kamil Rp2,5 M Viral, Psikolog Beri Komentar Menohok
Pilihan
-
'Siiiu' Ala Zahaby Gholy, Ini Respon Cristiano Ronaldo Usai Selebrasinya Dijiplak
-
Hasil Akhir! Pesta Gol, Timnas Indonesia U-17 Lolos Piala Dunia
-
Hasil Babak Pertama: Gol Indah Zahaby Gholy Bawa Timnas Indonesia U-17 Unggul Dua Gol
-
BREAKING NEWS! Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Yaman
-
Baru Gabung Timnas Indonesia, Emil Audero Bongkar Rencana Masa Depan
Terkini
-
Jangan Ngaku Pernah ke Bogor Kalau Belum Cicip 7 Kuliner Legendaris Ini
-
BisKita Bogor Kembali Beroperasi dengan Wajah Baru Hari Ini
-
Uang Palsu Terdeteksi Beredar di Dramaga Bogor
-
Perempuan 59 Tahun Tewas di Kedung Waringin Bogor, Polisi Dalami Dugaan Pembunuhan oleh Saudara
-
Jangan Main-main! Saber Pungli Buru Kades Minta THR dan Pemeras Kompensasi Sopir Angkot