SuaraBogor.id - Melalui akun Twitter miliknya @killthedj, Kill The DJ menilai kasus Pandji membandingkan FPI dengan NU dan Muhammadiyah paling tepat disandingkan dengan kasus artis Nia Ramadhani tak bisa mengupas salak hingga viral.
Rapper Marzuki Mohammad atau Kill The DJ angkat bicara mengenai komika Pandji Pragiwaksono yang membandingkan FPI dengan NU dan Muhammadiyah.
Kill The DJ mengutip tulisan Anupama Chopra dalam buku berjudul King of Bollywood.
"Saya sebagai orang kampung pasti tertawa akan terbatasnya pengetahuan mereka," kata Kill The DJ seperti dikutip Suara.com, Sabtu (23/1/2021).
Baca Juga: Dianggap Berpikir Mundur, PP Muhammadiyah Suruh Pandji Banyak Baca Buku
Dalam buku itu isebutkan, salah satu sindrom orang yang tinggal di kota besar adalah sok tahu tentang dunia.
Padahal, orang tersebut tak menyadari jika wawasannya terpenjara oleh kota tempat dia tinggal.
"Salah satu sindrom dari orang yang tinggal di kota besar adalah “sok tahu” tentang dunia ini, tanpa menyadari bahwa sebenarnya wawasannya terpenjara oleh kota tempat dia tinggal," ungkap Kill The DJ.
Sebagaimana diketahui sebelumnya, komika Pandji Pragiwaksono sempat menjadi perhatian gegara ucapannya soal FPI lebih merakyat dibanding NU dan Muhammadiyah.
Pernyataan itu ramai jadi pembahasan di media sosial, berbagai pihak reaktif dengan kata-kata komika itu.
Nah setelah ramai nih, Pandji meminta publik untuk lebih cermat. Pandji menjelaskan, kata-kata FPI lebih merakyat dibanding NU Muhammadiyah itu asalnya bukan dari mulutnya. Pernyataan itu merupakan ucapan dari sosiolog Thamrin Amal Tomagola 9 tahun lalau saat diwawancarai Pandji.
Baca Juga: Emosional, Gus Miftah: Pernyataan Pandji Soal NU Menyakitkan
Pandji Pragiwaksono berujar, banyak masyarakat terutama kalangan bawah akhirnya menjadi simpatisan FPI lantaran merasa selalu dibantu kelompok tersebut. Pandji mengaku, pernyataan itu dia dengar dari Sosiolog Thamrin Amal Tomagola ketika diwawancarainya di Hard Rock FM Jakarta, 9 tahun lalu.
Berita Terkait
-
Cegah Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak, Pemprov Jateng Sinergi dengan Paralegal Muslimat NU
-
Salawat Sambil Joget Jadi Polemik, Ini Kata Muhammadiyah: Kekhusyukan atau Pelanggaran?
-
Joko Anwar: Ada Guru Diajak Korupsi Kepala Sekolahnya
-
Jakarta Tutup Tur 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Bakal Jadi Acara Komedi Terbesar di Asia Tenggara
-
Pandji Pragiwaksono dan Keluhannya Tentang Praktik Korupsi di Sekolah
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- 7 Rekomendasi Sabun Pemutih Wajah, Harga Terjangkau Kulit Berkilau
Pilihan
-
Pembayaran Listrik Rumah dan Kantor Melonjak? Ini Daftar Tarif Listrik Terbaru Tahun 2025
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
Terkini
-
Detik-Detik Mobil Tertabrak KRL di Bogor
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays