SuaraBogor.id - Finalis Bintang Suara asal Bandung, Rima Putri Maharani mendapatkan pujian dari beberapa juri.
Seperti dari juri Acong. Dia mengatakan bahwa sekelas Rima yang baru pertama mengikuti ajang pencarian bakat menyayi itu sangat bagus.
"Saya cukup memaklumi pada dasarnya baik," ujar Acong.
Sementara, juri Restu Hahardani menilai, perempuan 17 tahun itu masih ada beberapa yang harus diperbaiki seperti pengaturan suara ketika bernyani.
Namun, selebihnya dia menilai Rima sudah baik dan tinggal dimaksimalkan saja.
"Rima, jadi di beberapa nada. Napasnya pendek ya? Jadi memang penampilan aman aja ya? lumayan lah. tapi kurang maksimal, lagi pertama dan kedua itu nggak terlalu berbeda," katanya.
Hal senada diutarakan, Juri Ririn Indriani yang turut memberikan pujian.
Tak hanya berparas cantik, dia menilai Rima Putri cukup maksimal dalam urusan penampilan.
"Rima cantik ya. Sudah punya dasar cantik itu sudah modal ya, walaupun sebagai penyanyi dangdut kualitas suara pertama tapi penampilan menunjang juga ya. Sebenarnya sudah menunjang sih untuk entertaiment tidak hanya menunjukkan kualitas yang baik, tapi juga penampilan sudah oke," kata Ririn.
Sementara, finalis Bintang Suara asal Bandung, Rima Putri Maharani mengaku tak kuasa mengekspresikan kebahagiaannya.
Berita Terkait
-
Mengintip Kemegahan Masjid Al Jabbar, Tempat Ibadah yang jadi Salah Satu Wisata Religi di Bandung
-
Media Malaysia: Jordi Amat Diincar 2 Klub Indonesia
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Kontrak di Sabah FC Habis Mei 2025, Saddil Ramdani Dirumorkan Gabung Persib Bandung
-
Tak Sampai Rp2 Juta, Kemensos Tawarkan Kuliah di Poltekesos, Terjangkau Buat Keluarga Prasejahtera
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
-
Cerita Trio Eks Kapolresta Solo Lancarkan Arus Mudik-Balik 2025
-
Gawat! Mees Hilgers Terkapar di Lapangan, Ternyata Kena Penyakit Ini
Terkini
-
Atalia Praratya Ungkap Isi Hati Soal Isu Perselingkuhan Ridwan Kamil
-
Neraka Macet di Puncak Bogor, Jalur Alternatif Cibalok Bikin Wisatawan Sengsara
-
Kecelakaan Maut di Bandung, Suami, Istri dan Keponakan Asal Depok Tewas di Jalur Kamojang
-
Antisipasi Letusan Freatik, Pendakian Gunung Gede Diperpanjang Penutupannya
-
Stasiun Bogor dan Alun-Alun Kota, Potret Kesemrawutan yang Tak Kunjung Usai