Scroll untuk membaca artikel
Andi Ahmad S
Senin, 15 Februari 2021 | 09:18 WIB
Pedangdut Ayu Ting Ting . [Suara.com/Yuli]

Batalnya pernikahan dengan Adit Jayusman, ditegaskan Ayu Ting Ting berasal dari keputusannya.

"Kalau di luar ada berita A, B, C, itu tidak benar. Keputusan ini saya yang ambil untuk tidak melanjutkan pernikahan," tegas janda satu anak itu.

Ayu Ting Ting mengatakan, batalnya pernikahan itu terucap pada Selasa, 2 Februari 2021. Calon suaminya, Adit Jayusman pun telah menerima keputusan sang biduan.

"Dia pun sudah menerima ikhlas keputusan saya," katanya.

Baca Juga: Selebgram Abdul Kadir Bebas, Gracia Indri Dikecup Pacar Bulenya

Load More