SuaraBogor.id - Cara video call WhatsApp di laptop dengan mudah dan praktis. Melakukan video call di masa pandemi seperti sekarang ini memang sangat diminati untuk mengurangi kegiatan tatap muka antara masing-masing individu.
Seiring berjalannya waktu, perusahaan teknologi berlomba-lomba menyediakan jasa dan layanan digital yang memberikan fitur video call dengan nyaman dan aman untuk penggunanya.
Sebagai aplikasi bertukar pesan dan komunikasi paling populer di dunia, WhatsApp menawarkan berbagai layanan menariknya untuk memanjakan pengguna.
Salah satunya adalah dengan memungkinkan pengguna untuk melakukan video call.
Baca Juga: Tergiur Foto Cantik Profil Facebook, 2 PNS Riau Rela Video Call Mesum
Tidak hanya untuk berkomunikasi dengan pasangan, video call WhatsApp juga berguna untuk rapat dan kegiatan lainnya.
Jika video call di WhatsApp pada umumnya bisa diakses melalui HP, kini pengguna juga bisa melakukan video call di WhatApp melalui laptop.
Berikut cara video call WhatsApp di laptop dengan memanfaatkan Messenger Rooms.
Kamu lakukan adalah masuk ke aplikasi WhatsApp di laptop, setelah itu masuk ke laman WhatsApp di web browser.
Masuk ke jendela chat akun WhatsApp yang ingin kamu lakukan video call.
Pengguna perlu memilih opsi 'Attach' dengan gambar atau ikon tersebut berbentuk klip.
Baca Juga: Polisi Lombok Tengah Selidiki Video Wanita Oral Seks Berdurasi 7.27 Menit
Kamu perlu masuk ke fitur 'Room' yang ditandai dengan ikon kamera video. Biasanya ikon ini berada di urutan paling atas.
Masuk ke laman Forum Messenger. Untuk langkah terakhir ini, kamu hanya perlu mengisi username dan sandi Facebook atau Messenger milikmu.
Jika pengguna WhatsApp tidak memiliki akun Facebook atau Messenger, jangan lupa untuk membuat akun tersebut terlebih dahulu ya.
Setelah semua langkah di atas telah kamu lakukan, maka ruangan video call melalui Messenger Rooms akan otomatis terbuka. Pengguna lalu dapat melakukan video call bersama-sama.
Sebagai informasi, jangan lupa untuk membagikan link video call dari Messenger Rooms ke rekan video call kamu ya. Hal ini untuk membuat kedua pengguna dapat melakukan video call.
Tanpa membutuhkan waktu lama, itu tadi cara video call WhatsApp di laptop dengan bantuan fitur Messenger Rooms. Jika semua langkah sudah dilakukan, selamat melakukan video call.
Berita Terkait
-
WhatsApp Bawa Fitur Baru, Kirim Foto dan Tambah Teks Jadi Lebih Mudah
-
Nomor WhatsApp 'Lapor Mas Wapres' Susah Diakses, Netizen: Cuma Pemanis
-
Nomor WhatsApp 'Lapor Mas Wapres' Selalu Centang Satu, Netizen Curiga Cuma Gimmick
-
Resmi! WhatsApp Permudah Kelola Chat dengan Hapus Filter Tak Terpakai
-
Pencarian Gambar Terbalik Akan Hadir di WhatsApp, Apa Tuh?
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
-
Nilai Tukar Rupiah Merosot Pagi Ini Jelang Rilis Neraca Perdagangan
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
Pemerintah Mau Hapus BPHTB Hingga Permudah Izin Pembangunan
Terkini
-
Reformasi Birokrasi di Bogor, Atang-Annida Dorong ASN Profesional
-
Kronologi Lengkap Empat Santri Tewas Akibat Longsor di Ponpes Sukabumi, Dua Luka Ringan Tiga Luka Berat
-
Anies Baswedan Dukung Atang Trisnanto Jadi Wali Kota Bogor
-
Dukung MCP KPK, DPRD Komitmen Hadirkan Pengelolaan Pokir yang Akuntabel
-
AI Jadi Kunci Sukses Media Daring? Suara.com Bagi Tips dan Triknya