SuaraBogor.id - Sebuah video memperlihatkan seorang pria menggunakan peci putih, keluarkan uang dalam kain sarung viral di media sosial.
Belum lama ini dunia maya dihebohkan dengan seorang ustaz gondrong pengganda uang, di Bekasi. Kini kembali heboh pria peci putih keluarkan uang dalam kain sarung.
Dalam video yang dilihat Suarabogor.id di akun instagram @bogordailynews, video durasi 15 detik itu memperlihatkan seorang pria peci putih membentangkan kain sarung.
Kemudian, pria peci putih itu melakukan aksinya untuk mengeluarkan uang dalam kain sarung sakti dengan trik mengibar-kibarkan kain sarung yang sebelumnya dibentangkan menggunakan kedua tangannya.
Terlihat juga, ada dua orang pria yang turut merekam aksi pria peci putih keluarkan uang dalam kain sarung tersebut.
"Edun, Fenomena Akhir Jaman Lurrr....Setelah beberapa waktu lalu Jagad Dunia Maya heboh dengan si Pengganda Uang 'Ustadz Gondrong' dari Bekasi. Wah, kali ini Viral again yeuh, sesosok pria menggunakan peci putih dengan 'Kain Sarung' Saktinya yang mampu mengeluarkan Uang Pecahan Seratus Ribu Rupiah dalam Jumlah yang Amsyoong Banyaknyaaaa... Hahahaha," tulis akun instagram @bogordailynews dikutip Suarabogor.id, Jumat (26/3/2021).
Sontak, hal itu membuat perhatian banyak netizen.
"Aiih astaghfirullah aya deui wae berita kek gini," tulis akun dengan nama @soleha_d17.
"Kelepak hela," sahut akun @fahmi.aryansah.
Baca Juga: Acara Pernikahan Didatangi Satpol PP, Ekspresi Wanita Ini Jadi Sorotan
"Eddaaaann bkn sulap bkn sihir," timpal akun @irma_miranti.
"ikutan ah ngebutin sarung di rumah," timpal juga akun @irtaza_acc_pengantin_bogor.
Untuk melihat videonya klik disini.
Tag
Berita Terkait
-
Dari Wellness hingga Kuliner Viral: Panduan Lengkap Menikmati Kemeriahan di Bulan November
-
Lagu Tor Monitor Viral di Tiktok, Ecko Show Sebut Terinspirasi dari Kadir
-
Lagu Tor Monitor Viral di Tiktok, Ecko Show Sebut Terinspirasi dari Kadir
-
Viral! Napi Ini Tolak Kebebasan dan Memilih Tetap di Penjara
-
Viral! Ibu di Lampung Amuk Siswi yang Diduga Bully Anaknya yang Yatim, Tegaskan Tak Mau Memaafkan
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Warga Bogor Siap-Siap! RPH Kabupaten Bogor Naik Kelas, Jadi yang Pertama Berstandar Halal Penuh
-
Mimpi ke Tanah Suci Tertunda! Ribuan Jemaah Haji Bogor Batal Berangkat 2026
-
Merasa Diganggu Terus-Menerus, Penjual Pecel Lele di Cileungsi Lampiaskan Dendam ke Anggota Ormas
-
Waspada! Kabupaten Bogor Juara 1 Daerah Paling Rawan Bencana se-Jawa Barat
-
4 Rekomendasi Sepeda Goes Kekinian untuk Bapak-Bapak Usia 40 Tahun: Tetap Hits dan Sehat