SuaraBogor.id - Bulan Suci Ramadan sebentar lagi, tentunya ada buah-buahan yang merupakan ciri khas Ramadan, seperti Timun Suri dan Blewah.
Timun Suri dan Blewah menjadi ciri khas di bulan Ramadan, buah-buahan tersebut biasanya menjadi salah satu menu utama saat berbuka puasa.
Makanya tak heran bila buah timun suri dan blewah sangat populer di Indonesia khususnya saat Ramadan.
Umumnya buah timun suri dan blewah akan dibuatkan minuman es yang ditambahi sirup sebagai penambah cita rasa.
Baca Juga: UMY Ciptakan Robot Desinfektan, Sterilisasi Masjid dari Covid Cuma 15 Menit
Cita rasa timun suri dan blewah memang lezat dan sangat menyegarkan. Selain menyegarkan, buah timun suri dan blewah memiliki khasiat yang luar biasa bagi tubuh.
Berikut Khasiat Timun Suri dan Blewah, dirangkum Suarabogor.id dari berbagai sumber :
- Sebagai sumber air, vitamin C, kalium, kalsium, dan fosfor
Dikatakan sebagai sumber air karena air yang terkandung dalam timun suri mencapai lebih dari 90%. - Sementara yang dikatakan sebagai vitamin C dan kalium, seseorang yang mengonsumsi 100g buah timun suri maka kebutuhan vitamin C dan kalium untuk sehari-hari telah terpenuhi.
Bisa meningkatkan kekebalan tubuh
- Anak-anak, remaja, dan orang tua yang membutuhkan sistem imun yang baik dianjurkan mengonsumsi vitamin C dalam jumlah yang cukup. Timun suri dan blewah merupakan alternatifnya.
- Mencegah rasa letih, lelah, lesu, lemas, dan lunglai
Asupan vitamin C yang cukup akan mencegah seseorang dari rasa letih, lelah, lesu, dan lunglai yang merupakan ciri-ciri dari anemia.
Kandungan pada buah blewah
- Kandungan gizi dalam buah blewah sangat bermanfaat untuk meningkatkan daya tahan tubuh, menguatkan fungsi ginjal dan limpa, juga menurunkan tekanan darah.
Kandungan Timun Suri
Baca Juga: Ucapan Menyambut Bulan Ramadan Sederhana dan Menyentuh Hati
- Kandungan air yang tinggi pada timun suri dan blewah bermanfaat dalam proses metabolisme di dalam tubuh. Metabolisme adalah suatu reaksi kimia yang terjadi dalam tubuh untuk mempertahankan hidup dengan adanya pemecahan dan pembentukan gizi.
Bisa meredakan panas dalam
- Kandungan air yang terdapat pada buah timun suri, juga mampu menyembuhkan panas dalam.
Berita Terkait
-
Fadilah Puasa Ayyamul Bidh, Amalkan Besok Hingga Tiga Hari ke Depan
-
Tanggal 15, 16, 17 November 2024 Besok Puasa Apa? Baca Niat Berpuasa Malam Ini!
-
Niat Puasa Ayyamul Bidh November 2024, Bacalah Malam Ini untuk Berpuasa Besok!
-
Bayar Utang Puasa Sebelum Ramadhan 2025 Datang, Jangan Lalai!
-
Keutamaan Puasa Daud dan Cara Melaksanakannya
Tag
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Program Samisade Dijadikan Alat Politik, Pemkab Bogor Tegas Lakukan Hal Ini
-
Profesor Luluk: Wisata Pekarangan Atang, Potensi Baru Ekonomi Indonesia
-
Reformasi Birokrasi di Bogor, Atang-Annida Dorong ASN Profesional
-
Kronologi Lengkap Empat Santri Tewas Akibat Longsor di Ponpes Sukabumi, Dua Luka Ringan Tiga Luka Berat
-
Anies Baswedan Dukung Atang Trisnanto Jadi Wali Kota Bogor