SuaraBogor.id - Bulan Suci Ramadan sebentar lagi, tentunya ada buah-buahan yang merupakan ciri khas Ramadan, seperti Timun Suri dan Blewah.
Timun Suri dan Blewah menjadi ciri khas di bulan Ramadan, buah-buahan tersebut biasanya menjadi salah satu menu utama saat berbuka puasa.
Makanya tak heran bila buah timun suri dan blewah sangat populer di Indonesia khususnya saat Ramadan.
Umumnya buah timun suri dan blewah akan dibuatkan minuman es yang ditambahi sirup sebagai penambah cita rasa.
Baca Juga: UMY Ciptakan Robot Desinfektan, Sterilisasi Masjid dari Covid Cuma 15 Menit
Cita rasa timun suri dan blewah memang lezat dan sangat menyegarkan. Selain menyegarkan, buah timun suri dan blewah memiliki khasiat yang luar biasa bagi tubuh.
Berikut Khasiat Timun Suri dan Blewah, dirangkum Suarabogor.id dari berbagai sumber :
- Sebagai sumber air, vitamin C, kalium, kalsium, dan fosfor
Dikatakan sebagai sumber air karena air yang terkandung dalam timun suri mencapai lebih dari 90%. - Sementara yang dikatakan sebagai vitamin C dan kalium, seseorang yang mengonsumsi 100g buah timun suri maka kebutuhan vitamin C dan kalium untuk sehari-hari telah terpenuhi.
Bisa meningkatkan kekebalan tubuh
- Anak-anak, remaja, dan orang tua yang membutuhkan sistem imun yang baik dianjurkan mengonsumsi vitamin C dalam jumlah yang cukup. Timun suri dan blewah merupakan alternatifnya.
- Mencegah rasa letih, lelah, lesu, lemas, dan lunglai
Asupan vitamin C yang cukup akan mencegah seseorang dari rasa letih, lelah, lesu, dan lunglai yang merupakan ciri-ciri dari anemia.
Kandungan pada buah blewah
- Kandungan gizi dalam buah blewah sangat bermanfaat untuk meningkatkan daya tahan tubuh, menguatkan fungsi ginjal dan limpa, juga menurunkan tekanan darah.
Kandungan Timun Suri
Baca Juga: Ucapan Menyambut Bulan Ramadan Sederhana dan Menyentuh Hati
- Kandungan air yang tinggi pada timun suri dan blewah bermanfaat dalam proses metabolisme di dalam tubuh. Metabolisme adalah suatu reaksi kimia yang terjadi dalam tubuh untuk mempertahankan hidup dengan adanya pemecahan dan pembentukan gizi.
Bisa meredakan panas dalam
Berita Terkait
-
Kapan Batas Akhir Puasa Syawal 2025? Jangan Sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya
-
Bolehkah Puasa Syawal Dulu Baru Qadha Ramadhan? Ini Ketentuannya
-
Keutamaan Puasa Sunnah, Dilakukan Ruben Onsu yang Baru Saja Mualaf
-
Bolehkah Membayar Hutang Puasa Orang Tua yang Sudah Meninggal? Ini Penjelasan Lengkapnya
-
Periode Satgas Ramadan Idulfitri 2025 Ditutup, Pengguna MyPertamina Meningkat
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga