SuaraBogor.id - Kisruh rumah tangga Nathalie Holscher dan Sule nampaknya semakin memuncak. Apalagi, Nathalie rupanya sudah curhat mengenai prahara rumah tangganya tersebut ke Hetty Holscher. Hetty adalah Oma Nathalie yang biasa dia panggil Mami.
Kepada Hetty, Nathalie Holscher mengaku sudah tak kuat. Sebagai orang yang dicurhati, dia lantas bertanya apa yang sedang terjadi.
"Dia bilang 'aku nggak kuat mami'. Saya bilang 'nggak kuat kenapa', dia cerita bla bla bla," kata Hetty dalam tayangan Status Selebritis di kanal YouTube Surya Citra Televisi dikutip dari Suara.com.
Sontak, kabar retaknya rumah tangga Nathalie Holscher dan Sule itu membuat perhatian banyak orang. Tak ketinggalan, para netizen pun turut menanggapi.
Baca Juga: Blak-blakan Tisya Erni: Sule Pernah Bilang Mau Ngebimbing Kamu
Dilihat dari unggahan instagram @suaradotcom, yang menampilkan gambar Nathalie sedang bernyanyi, pada judul berita 'Sindir Putri Delina? Nathalie: Hargai Aku Sedikit Saja' turut dibanjiri komentar netizen.
Dilihat Suarabogor,id, pada kolom komentar ada yang tidak peduli dengan hubungan pernikahan Sule dan Nathalie yang saat ini retak, ada juga sebaliknya.
"Bodo amat lah ma rumah tangga org laen," tulis akun @daengjuhi.
"Paling jg buat naikin karir spt si rizky & nadiA tp syg gagal," sahut akun @haruka_takamoto.
"Udah balik ngDJ aja.. jgn lupa invitationnya ya," sahut lagi akun @ruchan141017.
Baca Juga: Konflik Belum Terjawab, Isu Sule PDKT Sama Model Majalah Dewasa Mencuat
Sekedar diketahui, rumah tangga Nathalie Holscher dan Sule dikabarkan tengah retak, hal itu disebabkan Nathalie menghapus foto-foto bersama Sule di akun Instagramnya.
Berita Terkait
-
Anaknya Kini Suka Diajak Jalan-Jalan, Mahalini Curhat Saat Hamil Ngidam Traveling
-
ART Ditangkap di Mall, Usai Gasak Dolar Majikan di Hari Lebaran
-
Mau Buka Bisnis Rumahan, Ini Pilihan Pinjaman Modal Usaha Untuk Ibu Rumah Tangga
-
Ditinggal ART Mudik, Menteri Kehutanan Raja Juli Ambil 'Tugas' Menyapu dan Ngepel Rumah
-
4 Seleb Dapat Hidayah Jadi Mualaf Lewat Mimpi, Ruben Onsu Diingatkan Jaga Salat oleh Ibu
Tag
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Atalia Praratya Ungkap Isi Hati Soal Isu Perselingkuhan Ridwan Kamil
-
Neraka Macet di Puncak Bogor, Jalur Alternatif Cibalok Bikin Wisatawan Sengsara
-
Kecelakaan Maut di Bandung, Suami, Istri dan Keponakan Asal Depok Tewas di Jalur Kamojang
-
Antisipasi Letusan Freatik, Pendakian Gunung Gede Diperpanjang Penutupannya
-
Stasiun Bogor dan Alun-Alun Kota, Potret Kesemrawutan yang Tak Kunjung Usai