SuaraBogor.id - Unik, mungkin kata itu tepat ditunjukkan kepada seorang pemuda keliling Indonesia pakai motor Honda Supra kesayangannya. Bahkan, dia kembali keliling gunakan motor itu hingga ke KUA.
Sontak, hal itu menjadi buah bibir netizen. Pemuda itu merupakan warga Sukoharjo yang menunggangi motor Honda Supra tersebut.
Pemuda pemilik akun Facebook Trijoko Buddy Mulyanto mengisahkan kesetiaannya kepada sepeda motor Honda Supra miliknya.
Disitat dari Solopos.com -jaringan Suara.com, dalam postingan tersebut, tampak seorang pemuda mengenakan setelan jas warna abu-abu muda mengendarai sepeda motor Honda Supra. Ada bunga kecil atau boutonniere tersemat di dadanya.
Baca Juga: Identitas Kerangka Mayat di Gunung Pegat Sukoharjo: Kakek Berusia 80 Tahun
Tak hanya sendiri, rupanya dia juga membonceng wanita cantik yang mengenakan baju pengantin. Di tangan perempuan cantik itu juga sebuah buket bunga cantik sebagai tanda keduanya adalah pasangan pengantin.
"Waktu sekolah SMA dulu kredit montor Honda Supra ini. Bayar angsuran dengan kerja setelah pulang sekolah. Setelah Lulus sekolah montor supra ini Saya ajak berjuang merintis & mengangkut dagangan peralatan outdoor Pendekar_Outdoor,"
"Sekalian selalu saya ajak Touring ke Sabang, Flores, Bromo, dan Karimun Jawa. Dan Alhamdulilah bisa boncengin istri datang ke KUA dengan naik motor perjuangan,"
"Salam dari plat AD, anak Sukoharjo JATENG," demikian caption yang diunggah di akun Facebooknya, Rabu (16/6/2021).
Dibagikan Ribuan Kali
Baca Juga: Bikin Merinding! Kerangka Mayat Ditemukan di Hutan Gunung Pegat Sukoharjo
Postingan ini rupanya menarik perhatian ini netizen. Berdasarkan pantauan pada Minggu (20/6/2021) unggahan ini telah mendapatkan sedikitnya 488 komentar dan 1.600 kali dibagikan.
"Panutan banget ini mah," ujar akun Linggar Cakra Pambudi.
"Tjakep Om, ternyata ada di dunia nyata, gak hanya di ftv," timpal pemilik akun Bang Ben.
"Mantap jangan pernah meremehkan Honda Supra. Saya pecinta Honda Supra udh 6X ganti motor semuanya Honda Supra the legend duck motorcycle," tulis akun Agil Dwi Hermawan.
Berita Terkait
-
Viral Pengantin Akad Nikah Pakai Green Screen: Ngakak! Ijab Kabul di Bulan
-
4 Cara Pengantin Pakai Sunscreen di Hari Pernikahan, Shining Shimmering Splendid
-
Misteri Buku Nikah Rizky Febian-Mahalini, Pengacara dan KUA Saling Lempar Pertanyaan
-
Digelendoti Irish Bella, Sikap Haldy Sabri Jadi Perbincangan Netizen
-
Pernikahan Rizky Febian Tak Tercatat di KUA? Agama Mahalini Dibongkar Saksi Nikah
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
-
Review DADOO: Nostalgia Game Ular Tangga yang Bisa Main Multiplayer Secara Online
Terkini
-
Pemkab Bogor Luncurkan Sistem "Si Aktif Bogor" untuk Tingkatkan Pemberdayaan Perempuan
-
Diduga Ketahuan Selingkuh, Candra Kusuma Langsung Datang ke Istri Pertama di Surabaya
-
Mau Ikut BRI Fellowship Journalism 2025 yang Didukung Penuh Dewan Pers? Cek Syaratnya!
-
BRI Fokus pada Keamanan Data Nasabah, Salah Satunya dengan Operasikan Security Operation Center
-
Pesta Rakyat ala Dedie-Jenal, Warga Bogor Banjiri Lapangan Mulyaharja