“Karena grup-grup ini bisa jadi jaringan komunikasi 2 arah yang terstruktur sekaligus media sosialisasi untuk informasi-informasi akurat yang diperlukan masyarakat yang membutuhkan,” tuturnya.
Untuk meningkatkan motivasi perangkat RT dan RW, Rudy juga mengusulkan dibuat semacam reward atau apresiasi bagi RT atau RW yang intensif meng-advokasi masyarakat. Menurut Dia, DPRD Depok siap memberikan anggarannya.
“Jangan hanya di Pemilu atau Pilkada saja kita pilih TPS terbaik. Justru apresiasi semacam itu lebih diperlukan dikondisi sekarang ini,” imbuhnya.
Menurut Rudy, kondisi pandemi sekarang ini menuntut Pemkot untuk kerja ekstra keras karena masyarakat Depok terdiri mulai gelisah dan makin sulit dikendalikan karena himpitan keadaan.
“Jadi kita (pemerintah) nya tidak boleh capek sosialisasi, berinovasi dan menadvokasi. Kalau memang kita sudah merasa maksimal, kondisi ini menunjukkan kalau kita harus lebih maksimal lagi,” pungkasnya.
Berita Terkait
-
Langsung Ditangkap Polisi! Ini Tampang Pelaku yang Diduga Siksa dan Jadikan Pacar Komplotan Kriminal
-
Kasus TBC di Jakarta Capai 49 Ribu, Wamenkes: Kematian Akibat TBC Lebih Tinggi dari Covid-19
-
Pegadaian Championship: Sumsel United Usung Misi Tiga Poin Lawan Persikad Depok
-
Misteri Mayat Pria Terikat di Tol Jagorawi Terkuak! Siapa Sosok Ujang Adiwijaya?
-
Sengit dan Seru! Siswa SMK Adu Keahlian di Olimpiade Jaringan MikroTik 2025
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Ratusan Hewan Ternak Warga Mati Disapu Awan Panas Gunung Semeru, Dampak Erupsi Makin Meluas
-
Profil Victor Hartono: Pewaris Djarum, Dicekal Negara Diduga Kasus Pajak
-
Dugaan Korupsi Miliaran Rupiah, Kejati DIY Geledah Kantor BUKP Tegalrejo Jogja
-
Fakta-fakta Gangguan MRT Kamis Pagi dan Update Penanganan Terkini
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
Terkini
-
4 Rekomendasi Sepeda Goes Kekinian untuk Bapak-Bapak Usia 40 Tahun: Tetap Hits dan Sehat
-
BRI Perkuat Ekosistem Emas Nasional lewat Bullion Services dan Transformasi Digital Pegadaian
-
Razia Pajak 3 Hari di Simpang Sentul Bogor: Siapa Belum Bayar Kena Cekal!
-
Bikin Penasaran! Abdul Khoir Punya Rencana Ini Untuk Susukan Bojonggede
-
Jalur 4 Stasiun Depok Lumpuh Sempat Kacaukan KRL, Sekarang Rute Bogor-Jakarta Normal Lagi