SuaraBogor.id - Penyanyi Aurelya Ratamchia Dewanda alias Aurel Dewanda berharap, proses vaksinasi Covid-19 yang akan dilaksanakan pertama kalinya.
Aurel Dewanda pun mengaku sudah siap menerima dosis vaksinasi Covid-19 pertama.
Bahkan, pelantun lagu Salah Paham ini mendukung program vaksinasi guna memutus rantai Covid-19.
"Untuk saat ini Aurel mau proses vaksin tahap satu. Doain aja semoga baik-baik aja ya," kata Aurel Dewanda pada Suara.com, Kamis (29/7/2021).
Baca Juga: Dinkes DKI: Vaksin Booster Khusus Nakes, Belum untuk Masyarakat Umum
Sebelum mendapatkan dosis pertama, penyanyi jebolan ajang pencari bakat Bintang Suara ini menjaga kesehatan tubuhnya. Mulai dari berolahraga, waktu tidur yang cukup, hingga pola makan.
Persiapan itu dilakukan agar imun tubuhnya tetap kuat saat mendapatkan vaksinasi Covid-19 dosis pertama.
"Sebelum vaksin Aurel harus jaga kesehatan, nggak boleh lelah atau sakit. Karena nanti imun tubuh yang lemah akan pengaruh banget sama vaksin," ungkapnya.
Perempuan kelahiran 11 Desember 2003 mengaku bersemangat menantikan vaksininasi dosis pertamanya. Ia mengimbau masyarakat agar jangan takut menjalani vaksinasi demi keselamatan diri sendiri dan orang tercinta.
"Untuk masyarakat jangan selalu ragu untuk vaksin, setidaknya kita sudah berusaha mencegah penyebaran Covid-19 dan pastinya melindungi juga orang-orang tersayang," katanya.
Baca Juga: Sudah Nunggu dari Pagi, Warga Pekanbaru Kesal Tak Jadi Vaksinasi
Berita Terkait
-
Pentingnya Vaksinasi Influenza Ibu Hamil, Bisa Jadi Garda Terdepan Lindungi Antibodi Bayi?
-
Tragis! Siska Bocah 10 Tahun Derita Kanker Ganas Pasca Vaksinasi di Sekolah, Keluarga Minta Bantuan
-
Peran Vaksinasi Dewasa dalam Meningkatkan Kesehatan dan Mengurangi Biaya Medis Jangka Panjang
-
Ngeri, Ternyata Ini yang Terjadi Kalau Dari Lahir Anak Tidak Diimunisasi
-
Siswa Rentan Tertular Penyakit, Ketua IDAI Minta Pelaksanaan Vaksinasi di Sekolah Terus Diperkuat
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Laptop, Dompet, Jaket... Semua 'Pulang'! Kisah Manis Stasiun Gambir Saat Arus Balik Lebaran
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Free Fire, Terbaik April 2025
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Seharga Yamaha XMAX, Punya Desain Jet: Intip Kecanggihan Motor Listrik Masa Depan Ini
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
Terkini
-
Atalia Praratya Ungkap Isi Hati Soal Isu Perselingkuhan Ridwan Kamil
-
Neraka Macet di Puncak Bogor, Jalur Alternatif Cibalok Bikin Wisatawan Sengsara
-
Kecelakaan Maut di Bandung, Suami, Istri dan Keponakan Asal Depok Tewas di Jalur Kamojang
-
Antisipasi Letusan Freatik, Pendakian Gunung Gede Diperpanjang Penutupannya
-
Stasiun Bogor dan Alun-Alun Kota, Potret Kesemrawutan yang Tak Kunjung Usai