SuaraBogor.id - Ayu Ting Ting baru-baru ini mendapatkan terus hujatan. Hal itu dinilai karena keluarga Ayu Ting Ting arogan saat mendatangi keluarga netizen yang selalu menghujatnya.
Pedangdut asal Depok itu pun mendapatkan sorotan baru-baru ini. Hingga ada petisi blacklist Ayu Ting Ting dari dunia TV.
Itu karena ayah dan ibu Ayu Ting Ting diketahui mendatangi keluarga seorang haters dan memaki orang tuanya yang tak tahu apa-apa.
Aksi mereka itu lantas dianggap tak pantas lantaran tak tepat sasaran karena orang tua hater tersebut bahkan sudah berusia sangat renta dan berasal dari kalangan kurang mampu.
Menyadur dari Terkini.id -jaringan Suara.com, Kamis (12/8/2021). Namun, berbicara soal haters, Ayu Ting Ting ternyata sempat menangis sampai harus dipeluk oleh sang ibu alias Umi Kalsum.
Bagaiamanapun, sudah menjadi rahasia umum bahwa Ayu Ting Ting memang merupakan salah satu selebritas yang kerap menjadi sasaran kritik pedas dari netizen.
Tak hanya dirinya, keluarganya pun sering kali mendapat cibiran, khususnya sang ayah, yakni Ayah Rozak, yang dinilai arogan oleh banyak netizen.
Karena hal itulah, Ayu Ting Ting pernah meluapkan isi hati hingga menangis karena tudingan dan kritik pedas dari netizen.
Akun Instagram Ayutingting92_fans sempat mengunggah potongan momen penuh air mata tersebut.
Baca Juga: Lokasi SIM Keliling Kota Depok Kamis 12 Agustus 2021
Sambil memeluk sang bunda yang juga menangis, Ayu bahkan mendoakan para haters agar tak berada di posisinya sekarang ini.
“Saya cuma mau pesen sama orang-orang di luar sana, yang selalu bilang saya dan keluarga saya sedikit-sedikit menangis di TV,” buka Ayu.
“Saya berharap semoga orang yang berpikiran seperti itu tidak akan pernah berada di posisi seperti yang saya rasakan,” tandas Ayu sambil berurai air mata.
Berita Terkait
-
Hamil Lagi dan Dituding Numpang Ayu Ting Ting, Adik Murka: Suami Gue Bukan Pengangguran
-
Teror Bom 10 Sekolah Depok, Pelaku Pilih Target Acak Pakai AI ala ChatGPT
-
Terungkap Motif Teror Bom 10 SMA Depok, Pelaku Kecewa Lamaran Ditolak Calon Mertua
-
Sakit Hati Lamaran Ditolak, Mahasiswa IT Peneror Bom 10 Sekolah di Depok Pakai Nama Mantan Diciduk
-
Terkuak, Kamila Pengirim Pesan Teror Bom ke 10 Sekolah di Depok Ngaku Akun Emailnya Diretas
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Blue Bird yang Banyak Dilirik: Service Record Jelas, Harga Mulai Rp60 Jutaan
- 5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
- 7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
- Evaluasi Target Harga BUMI Usai Investor China Ramai Lego Saham Akhir 2025
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Pemkab Bogor Boyong Kantor Dinas ke Mall! Simak 3 Fakta Unik Reformasi Birokrasi Ala Rudy Susmanto
-
Gak Perlu Macet ke Puncak Atas! Ini 4 Spot Wisata Alam & Staycation Hits di Ciawi Bogor
-
3 Rekomendasi Gear Set Sepeda Terbaik 2026 Mulai Rp100 Ribuan, Wajib Upgrade!
-
Kaleidoskop 2025: 9 Kasus Viral Guncang Bogor, Dari Pengoplos Gas Hingga Tragedi Shalat Subuh
-
Niat Berbakti Berujung Maut, Pemuda Bojonggede Tewas Terpanggang di Atas Pohon