SuaraBogor.id - Sebanyak 13 rumah terbakar. Kebakaran itu menghanguskan rumah di Jalan Slamet Riyadi 4 RT 10/04 Kelurahan Kebon Manggis, Matraman, Jakarta Timur.
Kebakaran itu terjadi bertepatan dengan perayaan HUT Ke-76 Kemerdekaan RI pada Selasa, (17/8/2021).
Kasi Operasional Sudin Gulkarmat Jakarta Timur Gatot Sulaeman mengatakan pihaknya menerima laporan peristiwa kebakaran tersebut sekitar pukul 04.55 WIB.
"Luas area yang terbakar sekitar 450 meter persegi. Penyebabnya diduga dari korsleting listrik," kata Gatot Sulaeman di Jakarta, Selasa.
Gatot Sulaeman menambahkan bahwa api diketahui pertama kali berasal dari salah satu rumah penduduk kemudian tiba-tiba membesar hingga menjalar.
Sebanyak 14 unit mobil pemadam kebakaran diterjunkan ke lokasi kejadian untuk memadamkan "si jago merah".
"Total personel yang dikerahkan sebanyak 70 orang," ujar Gatot Sulaeman.
Proses pemadaman api berakhir sekitar pukul 07.00 WIB setelah petugas kurang lebih dua jam "bergelut" dengan api.
Tidak ada korban jiwa dari musibah kebakaran tersebut, namun kerugian materi ditaksir mencapai Rp1 miliar. [Antara]
Baca Juga: Cegah Kerumunan, RT/RW di Jakarta Timur Diminta Awasi Kegiatan Hut 17 Agustus
Berita Terkait
-
Fakta Baru Kasus Suami Bakar Istri di Jatinegara: Pelaku Ternyata Residivis Pengeroyokan Anggota TNI
-
Pramono Sediakan APAR, Kebakaran di Jakarta Bakal Lebih Sigap Ditangani
-
Pelaku Pembakaran Istri di Jatinegara Tertangkap Setelah Buron Seminggu!
-
Putus Cinta Bikin Gelap Mata, Pria di Jagakarsa Bakar Rumah Keluarga Mantan Kekasih
-
Ruang Genset di RS Hermina Bekasi Terbakar Akibat Korsleting, Kerugian Ditaksir Rp 1 Miliar!
Terpopuler
- Susunan Tim Pelatih Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2025, Indra Sjafri Ditopang Para Legenda
- Diskon Listrik 50 Persen PLN Oktober 2025, Begini Syarat dan Cara Dapat E-Voucher Tambah Daya!
- Shin Tae-yong Batal Comeback, 4 Pemain Timnas Indonesia Bernafas Lega
- 7 Rekomendasi Smartwatch untuk Tangan Kecil: Nyaman Dipakai dan Responsif
- 5 Bedak Padat yang Cocok untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Samarkan Flek Hitam
Pilihan
-
Harga Emas Sabtu 25 Oktober 2025: Antam Masih 'Hilang', UBS dan Galeri 24 Menguat
-
Superkomputer Prediksi Arsenal Juara Liga Champions 2025, Siapa Lawan di Final?
-
Bayar Hacker untuk Tes Sistem Pajak Coretax, Menkeu Purbaya: Programmer-nya Baru Lulus SMA
-
Perbandingan Spesifikasi HONOR Pad X7 vs Redmi Pad SE 8.7, Duel Tablet Murah Rp 1 Jutaan
-
Di GJAW 2025 Toyota Akan Luncurkan Mobil Hybrid Paling Ditunggu, Veloz?
Terkini
-
Mengapa Warga Rela Pindah dari Depok ke Cibinong Saat CFD? Ternyata Ini 'Racun' Jalan Tegar Beriman
-
Kantor Desa Digembok Warga! Protes Keras Janji Palsu Kepala Desa Bojong Kulur
-
Warga Bogor Siap-siap! Mulai Pukul 6 Pagi, Jalan Utama Cibinong Bakal Berubah Jadi Arena Olahraga
-
7 Fakta Mengejutkan Kasus Anak Pejabat di Angkringan Cileungsi, Sekdes dan Tokoh Pemuda Pasang Badan
-
Anak Anggota DPRD Bogor Dianiaya Warga? Sekdes Mekarsari: Itu Fitnah!