SuaraBogor.id - Lesti Kejora batal pakai baju rancangannya Ivan Gunawan. Tentunya hal itu menjadi perhatiannya belakangan ini.
Diketahui, sebelumnya Lesti Kejora akan mengenakan baju nikah rancangannya desainer Ivan Gunawan, saat Lesti menikah dengan Rizky Bilar.
"Iya (batal) nggak tahu deh kenapa," kata Ivan Gunawan di akun YouTube KH INFOTAINMENT yang diunggah pada Selasa (17/8/2021), dikutip dari MataMata.com.
Bahwa pembatalan dari pihak Lesti Kejora sudah datang sejak jauh-jauh hari ditegaskan oleh Ivan Gunawan. "Oh nggak mendadak, dari lama kok," terang Ivan Gunawan.
Baca Juga: Ingat Dosa, Lesti Kejora Nangis saat Sungkem ke Orangtua
Igun sapaannya mengaku tidak tahu menahu saat disinggung mengenai alasan pembatalan. Ditanya kemungkinan harganya kemahalan pun, Ivan Gunawan punya jawaban sendiri.
"Alasannya nggak tahu, tanya Lesti dong yang married kan Lestinya bukan kak Igun," ucap Ivan Gunawan. "Nggak tahu deh apa yang nggak cocok (apa kemahalan atau tidak)," sambungnya lagi.
Terlepas dari itu, host Brownis ini menekankan tidak kecewa. Dia menilai bahwa ini dalah hal yang wajar dalam berbisnis. "Nggak yah, buat saya sih nggak pernah kecewa dalam usaha," tutur Ivan Gunawan.
Sekedar mengingatkan, Ivan Gunawan sempat membagikan foto gaun rancangannya yang akan dikenakan Lesti Kejora saat menikah. Lewat Instagram, potret itu dibagikan Ivan Gunawan di awal Januari 2021.
Tapi sayangnya, Lesti Kejora malah mengganti desainer pengantinnya dengan orang lain. Lesti Kejora dan Rizky Billar sendiri direncanakan melangsungkan akad nikah pada Kamis (19/8/2021). Acara itu akan disiarkan secara langsung di Indosiar.
Baca Juga: Kocak! Ikut Lomba Busana Daerah, Bocil Ngamuk Gegara Salah Gandeng Pasangan
Berita Terkait
-
6 Inspirasi Outfit Merah Maroon Terbaik, Intip Gaya Mahalini hingga Melaney Ricardo
-
Mendag Minta Masyarakat Stop Beli Baju Lebaran Bekas Impor, Ini Alasannya
-
Sumber Pemasukan Bunda Corla, Disorot Usai Dimarahin Ivan Gunawan: Jangan Pura-Pura Haus!
-
Subhanallah Maarten Paes Pakai Sarung dan Baju Koko, Singgung Rukun Islam ke-3
-
Pakai Baju Lebaran yang Mana? Tips Memilih Tunik, Gamis, atau Sarimbit yang Cocok untuk Kamu
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Alasan Dedi Mulyadi Menangis Lihat Hutan Puncak Gundul Menyentuh Hati
-
Momen di Tengah Pertemuan Pejabat, Hyang Sukma Ayu Asyik Meracik Kopi Asli Bogor
-
Mudik Gratis Polres Bogor Rute Pantura dan Pansela, Pendaftaran Mulai 13 Maret: Ini Persyaratannya
-
BRI Festival 2025 Hadir, Ribuan Pengunjung Siap Nikmati Buka Bareng dengan Kuliner dan Hiburan Seru
-
Mayat Pria Ditemukan di Sungai Ciapus Bogor, Keluarga Korban Tolak Autopsi, Ini Alasannya