SuaraBogor.id - Klub kebanggan warga Bogor yakni Tira Persikabo menjadi salah satu kontestan Liga 1 2021. Bicara klub Bogor itu, ada nama pemain asing yang jadi salah satu andalan yakni Ciro Alves. berikut profil Ciro Alves.
Ciro Alves bertahan di skuad Tira Persikabo sejak musim lalu. Sementara Veniamin Shumeyko berhasil direkrut tim asuhan Igor Kruishenko pada pertengahan bulan Juni lalu.
Ciro Henrique Alves Ferreira e Silva (lahir 18 April 1989 di Salgueiro), atau dipanggil Ciro, adalah pemain sepak bola asal Brazil yang sekarang bermain untuk klub TIRA-Persikabo di Liga 1 sebagai Penyerang sayap
Pada 2008, Ciro bermain beberapa pertandingan sebagai tim utama, mencetak 4 gol (satu gol ketika melawan Ipatinga, satu melawan Vasco dan dua ketika melawan Atlético Mineiro) dalam delapan pertandingan, tiga diantaranya sebagai starter.
Baca Juga: Diresmikan Arema FC, Sergio Silva Tak Ambil Pusing soal Adaptasi
Pada 2009, ia memulai musim dengan bermain dalam tim utama, mencetak tujuh gol dalam sepuluh pertandingan untuk Campeonato Pernambucano. Di Copa Libertadores, kompetisi besar sepak bola Amerika Latin, ia mencetak dan membuat assist ketika melawan Colo-Colo di Santiago.
Pele sempat berkomentar, setelah melihat permainan pemain muda Brasil ini, menyatakan bahwa ia akan menjadi salah satu pemain terbaik di dunia dalam lima tahun ke depan.
Profil Ciro Alves
- Kelahiran: 18 April 1989 (usia 32 tahun), Salgueiro, Pernambuco, Brasil
- Tinggi: 1,77 m
- Kebangsaan: Brasil
- Tim saat ini: Persikabo 1973 (Penyerang)
- Klub saat ini: TIRA-Persikabo
- Nama lengkap: Ciro Henrique Alves Ferreira e Silva
Berita Terkait
-
Bobotoh Akan Hadir di Singapura saat Persib vs Lion City Sailors, Ini Reaksi Ciro Alves
-
David da Silva Comeback, Ciro Alves Punya Misi Khusus Lawan Semen Padang
-
Statistik 3 Pemain Persib Paling Berbahaya Jelang Lawan Persebaya
-
Bojan Hodak Beberkan Faktor Utama Persib Bandung Ditekuk Zhejiang FC
-
Ciro Alves Serukan Persib Butuh Kerja Keras untuk Bisa Kalahkan Persija
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
-
Review Jelly Master, Game Mukbang Gratis yang Menggemaskan
-
Tak Ada Muka Jokowi, Ini Daftar Pahlawan di Uang Kertas Rupiah
Terkini
-
Kereta Api Bawa Berkah, Pemkab Bogor dan KAI Jalin Kerja Sama Kembangkan Kawasan
-
Hasil Quick Count Pilkada Depok: Supian Suri-Chandra Rahmansyah Unggul 54,5 Persen
-
Akui Kekalahan, Mantan Ajudan Iriana Jokowi Ucapkan Selamat kepada Dedie A Rachim
-
Drama Kecelakaan di Bogor, Pajero Ugal-ugalan Tabrak Lari Lima Kendaraan, Satu Orang Luka Berat
-
KPU Kabupaten Bogor Salahkan Paslon 1 dan 2 Gara-gara Partisipasi Pemilih Turun?