SuaraBogor.id - Sebuah video memperlihatkan peristiwa yang dialami pasangan suami istri (Pasutri) di rumahnya sendiri viral di media sosial.
Video viral itu memperlihatkan aksi seorang pasutri pergoki maling yang tertidur pulas di rumahnya.
Pada video itu, sang pemilik rumah menyebut bahwa sosok pria tak dikenal itu merupakan maling yang ketiduran.
Menyadur dari Solopos.com -jaringan Suara.com, aksi pemilik rumah yang memergokki pria yang diduga maling itu pun direkam sang istri dan telah dibagikan pengelola akun @viralkak.
Baca Juga: Warganet Temukan Surat Dalam Botol dari 6 Tahun Lalu, Minta Disampaikan Isinya
Pria tak dikenal itu tampak begitu tidur pulas dengan baju yang dibuka. “Maling ketiduran check,” keterangan pada unggahan tersebut.
Video itu memperlihatkan pria pemilik rumah yang membangunkan sosok yang diduga maling itu. Dia juga tampak membawa alat pel untuk mengusirnya.
Sementara si pria tak dikenal itu hanya ngulet atau menggeliat saat dibangunkan dan menikmati tidurnya di tempat yang biasa untuk salat. Seperti video yang memperlihatkan dua sajadah untuk alas saat sembahyang.
Video pasangan suami istri yang memerogoki pria diduga maling itu mendapatkan ribuan tanda like dan ratusan komentar netizen hingga viral di Instagram.
Beberapa netizen menyebutnya tuna wisma atau gelandangan yang kecapaian dan mencari tempat untuk tidur.
Baca Juga: Majikan Rias ART di Hari Pengantin, Transformasinya Beda Banget!
“Bukan maling namanya kalau ketiduran, kayaknya tunawismia mungkin lelah tidur di jalan,” komentar penggun akun @ririnajrina.
Netizen lain menyebut rumah pasutri dalam video nyaman sehingga membuat orang yang diduga maling merasa nyaman.
“Berarti rumahnya si bpk bnr2 nyaman bngettt smpe2 si maling aja ketiduran,” komentar pengguna akun @raffipratama110418.
“Positif thinking aja , Mungkin di rumah bapak itu ada AC + Aroma Stella Rasa Jeruk , jadi malingnya kena genjutsu,” tulis pengguna akun @michael_siitumorang_.
Netizen pun berharap agar si pria yang tidur di rumah tidak dihakimi warga setempat karena dituding pencuri. “Semoga ga kena amukan warga minimal kasihi pak rt aj,” tulis pengguna akun @yuk.order.disini.
Berita Terkait
-
Kamera HP Android Bikin Ariel Noah Dikira Parto, Samsung Tawarkan Galaxy S24 Ultra
-
Viral Potret Ariel Noah Dicap Mirip Parto, Merek HP-nya Jadi Sorotan
-
Guru Honorer Pecah Tangis usai Lulus PNS, Dulu Belasan Tahun Digaji Cuma Ratusan Ribu
-
Zulhas Kunjungi Jokowi, Dokter Tifa Lontarkan Sindiran Telak: Takut?
-
Viral! Cara Mudah Bikin Video Transformasi Venom di TikTok Pakai AI
Tag
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Program Samisade Dijadikan Alat Politik, Pemkab Bogor Tegas Lakukan Hal Ini
-
Profesor Luluk: Wisata Pekarangan Atang, Potensi Baru Ekonomi Indonesia
-
Reformasi Birokrasi di Bogor, Atang-Annida Dorong ASN Profesional
-
Kronologi Lengkap Empat Santri Tewas Akibat Longsor di Ponpes Sukabumi, Dua Luka Ringan Tiga Luka Berat
-
Anies Baswedan Dukung Atang Trisnanto Jadi Wali Kota Bogor