SuaraBogor.id - Seorang wanita bernama Lauren memilih untuk pindah agama. Namun, nampaknya keputusan Lauren mualaf menjadi perbincangan teman dan guru di sekolahnya tersebut.
Bahkan, saat Lauren pindah agama langsung dijauhi oleh teman-teman pun juga dengan guru yang mengajar di sekolahnya tersebut.
Kisah wanita mualaf itu disampaikan oleh Lauren. Dia mengaku, memilih untuk pindah keyakinan karena mengikuti jejak ibunya, yang lebih dulu menjadi seorang muslim.
Mengutip dari Terkini.id -jaringan Suara.com, Lauren menceritakan kisahnya di akun YouTube Kisah Para Mualaf.
Baca Juga: 8 Artis Mualaf Karena Menikah, Kini Harmonis Bangun Rumah Tangga
“Pertamanya berawal dari pemikiran sederhana seorang anak kecil. Dulu mikirnya kenapa agama saya ibadahnya kok hari Sabtu sama hari Minggu. Tapi kenapa Islam setiap hari bahkan berkali-kali. Akhirnya ibunya memutuskan pindah menjadi seorang muslim. Dia bilang pada anak-anak untuk bebas memilih agama apa aja. Dari situ terus saya bongkar-bongkar kitab lama saya,” kata Lauren.
Dengan tekad dan hidayah yang kuat, Lauren pun mantap mengikuti jejak sang ibunda menjadi seorang mualaf.
Sejak menjadi mualaf, ia mengaku sering dijauhi teman dan gurunya di sekolah lantaran keputusannya itu.
Wanita muda yang bercita-cita membangun masjid ini digoda sang pembawa acara yang berandai-andai dirinya diimingi uang besar agar kembali ke agamanya yang dulu.
“Misalnya Lauren ada orang nih datang ke dirimu ngasih duit Rp300 juta sampai Rp1 milliar untuk kembali ke Katolik mau nggak,” ungkapnya.
Baca Juga: Ini Tiga Hal yang Mesti Dipertimbangkan Saat Beli Mukena
“Nggak,” jawab Lauren.
Berita Terkait
-
Sarwendah Dulu Agama Apa? Akui Pindah Kristen gara-gara Nikah dengan Ruben Onsu
-
Mengintip Harga Menu Bebek Carok: Bisnis Tretan Muslim Disorot gegara Curhatan King Abdi
-
Dalami Islam Bersama, Ruben Onsu Diomeli Ivan Gunawan Untuk Salat Sunah Sebelum Subuh
-
4 Permasalahan Bisnis Kuliner Artis, Terbaru King Abdi Merasa Didepak Tretan Muslim
-
Kumpulan Masakan Buatan Istri Tretan Muslim, Saling Klaim Resep Bebek Carok dengan King Abdi
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga