SuaraBogor.id - Koordinator Harian Beraksi Jawa Barat, Tonny F mengatakan, pihaknya siapkan ribuan relawan yang tersebar di Jawa Barat untuk mendukung Anies Baswedan dalam Pilpres 2024.
Bahkan, saat ini pihaknya sedang melakukan pengkaderan. Sebanyak 2.500 relawan Bersama Anies Kami Siap (BERAKSI) se-Jawa Barat akan mengikuti pengkaderan terkait Pilpres 2024.
Usai pengkaderan itu nantinya para relawan yang terdiri dari generasi milenial hingga komunitas masyarakat itu akan memiliki beberapa tugas salah satunya adalah mensosialisasikan sosok Anies Baswedan.
"Intinya kami akan membentuk jaringan dukungan dari wilayah, yang merupakan satuan terkecil untuk menjaga kans kemenangan Anies Baswedan," katanya, Senin (29/11/2021).
Baca Juga: Target Menang Pilpres 2024, Pendukung Deklarasikan Poros Prabowo-Puan
Sosok Anies Baswedan merupakan sosok pemimpin yang tepat untuk memupuk Indonesia di masa mendatang.
"Kita semua tahu kualitas mas Anies. Mumpuni dari sisi kecerdasan, background agamanya kuat, dan cakap dalam memimpin. Selain itu, saya dan rekan-rekan relawan yang lain berharap banyak pada Mas Anies untuk bisa melakukan reformasi birokrasi dan perbaikan dari berbagai sisi pemerintahan," jelasnya.
Menurutnya, sosok Anies Baswedan merupakan pilihan yang tepat untuk memperbaiki dan meningkatkan peran masyarakat di sektor ekonomi khususnya pertanian, peternakan dan perikanan.
"Sudah saatnya ada presiden yang mengajak memberikan ruang besar bagi kalangan menengah ke bawah agar ikut membangun dan mengarahkan ekonomi Indonesia yang berkerakyatan," tukasnya.
Baca Juga: Beli Rumah Tanpa DP atau Pakai DP, Generasi Milenial Pilih yang Mana?
Berita Terkait
-
Siapa yang Paling Menghibur? Prabowo dan Anies Ikut Tren Joget Velocity
-
Alasan Anies Baswedan Tak Hadir Open House Presiden Prabowo di Istana Merdeka
-
Bersyukur Muslim di Indonesia Kompak Berlebaran Hari Ini, Anies: Insya Allah Perkuat Persaudaraan
-
Cerita Mistis Anies Baswedan Tubuh Keluarkan Beling, Muncul Bau Anyir di Rumah
-
Soal Revisi UU TNI Gibran Rakabuming Kemana? Sikapnya Dibandingkan Anies Beswedan
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Stasiun Bogor dan Alun-Alun Kota, Potret Kesemrawutan yang Tak Kunjung Usai
-
Kades di Bogor Terbukti Minta THR Rp165 Juta ke Perusahaan, Rudy Susmanto Perintahkan Inspektorat
-
Kepadatan Puncak Bogor Tak Terbendung, One Way Arah Jakarta Diperkirakan Sampai Pukul 18.00 WIB
-
Kang Dedi Mulyadi Lapor! Ada Dugaan Pemotongan THR Sopir Angkot di Puncak Bogor
-
Puncak Macet Parah! One Way Diberlakukan Sampai Sore Nanti