SuaraBogor.id - Baru-baru ini nama Ustaz yusuf Mansur menjadi perbincangan publik, karena dituding telah melakukan penipuan program investasi.
Ustaz 44 tahun ini dituduh melakukan penipuan investasi pembangunan hotel dan apartemen di kawasan Tangerang, Banten.
Nah, kali ini banyak publik yang mencari-cari siapa istri Ustaz Yusuf Mansur yang jarang tersorot kamera.
Untuk diketahui, Yusuf Mansur harus menghadapi gugatan dari 12 orang investor pembangunan hotel dan apartemen.
Baca Juga: Investor Bisa Dapat Garansi Pengembalian Investasi 16 Persen Lewat Properti Ini
korban investasi itu melayangkan gugatan kepada Yusuf Mansur melalui Pengadilan Negeri (PN) Tangerang, Kamis (9/12/2021) lalu.
Ustaz Yusuf Mansur menceritakan bahwa bisnis itu bermula pada 2012.
Sebanyak 2.900 orang terlibat dalam investasi tersebut. Namun, Yusuf Mansur tak menampik bahwa ada kendala. Kasus tersebut ramai menjadi perbincangan hangat di publik.
Terlepas dari kasus tersebut, ada pula yang penasaran mengenai sosok istri dari Ustaz Yusuf Mansur. Kira-kira siapa ya sosoknya?
Mengutip dari Solopos -jaringan Suara.com, istri dari ulama yang memiliki bisnis kuliner itu bernama Siti Maemunah.
Baca Juga: Luhut Beri Pesan Para Tokoh yang Mau Nyapres di 2024: Lihatlah Model Pak Jokowi
Yusuf Mansur dan Siti Maemunah menikah pada 1999 dan dikarunai lima anak, yakni Wirda Salamah Uya, Rahmatul Qulmul, Aisyah Humairho Hadidzoh, Muhammad Kun Syafi’I dan Muhammad Yusuf Al Haafidz.
Berita Terkait
-
Microsoft Investasi Rp 27 Triliun di Indonesia untuk Teknologi AI dan Cloud
-
Iming-iming Gaji Besar, Unit Apartemen Kalibata City Disulap jadi Penampungan Pekerja Migran Ilegal
-
Selain Emas, Ini Aset Safe Haven Lain yang Wajib Dilirik Saat Ekonomi Bergejolak
-
Harga Emas Terbang Tinggi! Saatnya Investasi atau Justru Jual Simpanan?
-
Kawasan Jakarta Utara Dinilai Masih Banyak Dilirik buat Investasi, Ini Sederet Alasannya!
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga