SuaraBogor.id - Senegal berhasil meraih gelar perdana di Piala Afrika. Di final Piala Afrika 2021, tim berjuluk Teranga Lions menaklukkan Mesir lewat drama adu penalti.
Setelah maju ke final untuk ketiga kalinya dan berhasil pada kesempatan ketiga, Senegal akhirnya menjuarai Piala Afrika untuk pertama kalinya setelah dalam final Piala Afrika 202i di Yaounde, Kamerun, pada Minggu waktu setempat 6 Februari, menang adu penalti 4-2 atas Mesir.
Dua pemain Mesir gagal menjalankan tugas dalam adu penalti itu, sedangkan hanya satu pemain Senegal yang gagal dalam drama adu penalti yang terpaksa dimainkan setelah 120 menit kedudukan tetap 0-0.
Pada babak adu penalti, dari 5 pemain Senegal hanya Bouna Sarr yang gagal jaringkan bola karena sepakannya ditepis oleh kiper Mesir, Mohamed Abou Gabal.
Baca Juga: Preview Final Piala Afrika 2021 Mesir Vs Senegal: Panggung Duel Salah Vs Mane
Sedangkan dari empat algojo Mesir, dua pemain gagal jaringkan bola, mereka adalah Mohamed Abdelmonem dan Mohanad Lasheen.
Senegal pun meraih kemenangan 5-4 di babak adu penalti melawan Mesir.
Berikut fakta menarik Senegal, juara piala Afrika 2021:
Pencetak gol terbanyak selama turnamen: Sadio Mane (3 gol).
Tampil di putaran final Piala Afrika: 15 kali.
Baca Juga: Jadwal Final Piala Afrika 2021 Dini Hari Nanti: Senegal vs Mesir
Juara di Piala Afrika: 1 kali (Piala Afrika 2021).
Runner up Piala Afirka: 2 kali (Piala Afrika 2002 dan 2019)
Peringkat FIFA: nomor 1 di Afrika, nomor 20 di dunia
Kapten: Kalidou Koulibaly
Pelatih: Aliou Cisse (Senegal)
Rekam hingga jadi juara Piala Afrika 2021:
Fase Grup B:
- Zimbabwe 1-0
- Guinea 0-0
- Malawi 0-0
Babak 16 Besar:
vs Cape Verde 2-0
Perempatfinal:
vs Guinea Ekuatorial 3-1
Semifinal:
vs Burkina Faso 3-1
Final:
vs Mesir 0-0 perpanjangan waktu (menang 4-2 melalui adu penalti) [ANTARA]
Berita Terkait
-
Bukan Lawan Kaleng-kaleng Timnas Indonesia, Statistik Guinea di Benua Hitam Bikin Merinding
-
Sebastien Haller, dari Pejuang Kanker Testis hingga Juara Piala Afrika
-
Pantai Gading Juara Piala Afrika 2023, Emerse Fae: Ini Lebih dari Sekadar Dongeng
-
Kisah Haru Sebastien Haller, dari Kena Kanker Jadi Pahlawan Pantai Gading Juara Piala Afrika
-
Timnas Pantai Gading Juara Piala Afrika 2023, Berapa Jumlah Pemain Naturalisasinya?
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
Terkini
-
Atalia Praratya Ungkap Isi Hati Soal Isu Perselingkuhan Ridwan Kamil
-
Neraka Macet di Puncak Bogor, Jalur Alternatif Cibalok Bikin Wisatawan Sengsara
-
Kecelakaan Maut di Bandung, Suami, Istri dan Keponakan Asal Depok Tewas di Jalur Kamojang
-
Antisipasi Letusan Freatik, Pendakian Gunung Gede Diperpanjang Penutupannya
-
Stasiun Bogor dan Alun-Alun Kota, Potret Kesemrawutan yang Tak Kunjung Usai