SuaraBogor.id - Inisial G menempati puncak trending topik di laman Twitter, Selasa (8/2) sore. Sejak pukul 17:00 hingga 19:29 WIB, sejumlah pengguna Twitter berkicau soal inisial G.
Inisial G sendiri menjadi trending topik di Twitter karena judul salah satu media online di Indonesia mengenai calon presiden di Pemilu Presiden (Pilpres) 2024.
"Ramal Presiden 2024, peramal ini beberkan ciri-cirinya: Insial G, Asli Jawa Tengah, Berkulit Sawo Matang, Orangnya sederhana, Siapa?" judul dari pemberitaan media online tersebut.
Judul ini pun memancing sejumlah warganet menebak-nebak soal sosok Inisial G tersebut.
Baca Juga: Video Nunggu Nasi Goreng Tiba-tiba Kebakaran Viral, Warganet: Apinya Kegedean Bang
Namun lucunya mayoritas pengguna Twitter justru lebih banyak yang memberi jawaban nyeleneh soal sosok tersebut.
"Inisial G? Kulit sawo matang? Asli Jawa Tengah? Orangnya sederhana? SIAPA LAGI KALO BUKAN... GREGORIA MARISKA TUNJUNG wkwkwk, ntar doi gantung raket demi ikut nyapres 2024 Wajah dengan air mata bahagia," kicau akun @imb***
"Kirain Inisial G, apaan trending? pas cari tahu, ternyata ramalan syirik dosa besarrr, gak jelas .. asemmm," timpal akun twitter lainnya.
"Inisial G ? Udah pasti ini bukan Greg Nwokolo,"
"coba datang ke Wadas inisial G nya," kicau akun @wan***
Meski ada juga pengguna Twitter yang sampai pusing menebak sosok Inisial G tersebut.
Berita Terkait
-
IHSG Kebakaran Jadi Trending, Warganet: Indonesia Terancam Krisis
-
IHSG Terjun Payung, Warganet Ngamuk ke Pemerintah: Mau Ngeles Apa Lagi?
-
Profil Harjanto Halim, Tantang Warganet Cari Kaos Marimas 1995, Hadiahnya Rp30 Juta!
-
Aplikasi X Sempat Pulih tapi Eror Lagi, Elon Musk Sebut Ada Serangan Siber
-
Wali Kota Bekasi Nginap di Hotel Mewah Saat Rumahnya Kebanjiran, Warganet: Pakai Uang Negara Ngga?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga