SuaraBogor.id - Berikut ini doa melunasi hutang ajaran Rasulullah SAW. Bacaan doa melunasi hutang ini pendek dan mudah dihafal.
Anda bisa baca doa melunasi hutang itu setelah sholat fardhu. Umat muslim dapat membaca doa melunasi hutang ini untuk membantu segera menyelesaikan masalah hutang piutang.
Berikut doa melunasi hutang ajaran Rasulullah dikutip dari AyoBandung:
"Allaahummakfinii bihalaalika 'an haraamika wagh-ninii bifadh-lika 'amman siwaak"
Artinya :
"Ya Allah, cukupkanlah diriku dengan yang dihalalkan oleh Engkau, jauhkanlah dari apa yang Engkau haramkan, kayakanlah diriku dengan keutamaan-Mu dari mengharap kepada selain Engkau."
Selain membaca doa melunasi hutang, kita juga bisa membaca doa ketika menghadapi kesulitan sebagai berikut:
"Allahumma inni audzubika minalhammi walhazani wa-audzubika minnal`ajzi walkasali wa a`udzubika minaljubni walbukh-li wa-audzubika min ghalabatid-da`ini waqahrir rijal"
Artinya :
Baca Juga: Mengenal Apa itu Sidratul Muntaha, Tempat Tujuan Akhir Rasulullah saat Isra Miraj dari Masjidil Aqsa
"Ya Allah, sesungguhnya aku berlindung kepada-Mu dari duka dan susah, berlindung kepada-Mu dari sifat lemah dan malas, dan berlindung kepada-Mu dari takut dan bakhil, serta berlindung kepada-Mu dari banyak hutang dan penindasan orang."
Demikian doa melunasi hutang ajaran Rasulullah.
Berita Terkait
-
Dicontohkan Nabi, Umat Islam Dianjurkan Makan sebelum Salat Id
-
Panduan Meraih Keutamaan Malam Idul Fitri Berdasarkan Hadis Nabi
-
Bolehkah Bayar Zakat Fitrah Saat Masih Punya Utang? Begini Kata Buya Yahya
-
Pengertian Itikaf, Amalan hingga Syarat-syaratnya
-
Haid di Bulan Ramadan, Wajib Ganti Puasa atau Cukup Bayar Fidyah?
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Sebut Masjid Al Jabbar Dibangun dari Dana Pinjaman, Kini Jadi Perdebatan Publik
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Yamaha NMAX Kalah Ganteng, Mesin Lebih Beringas: Intip Pesona Skuter Premium dari Aprilia
- JakOne Mobile Bank DKI Bermasalah, PSI: Gangguan Ini Menimbulkan Tanda Tanya
Pilihan
-
Hasil Liga Thailand: Bangkok United Menang Berkat Aksi Pratama Arhan
-
Prediksi Madura United vs Persija Jakarta: Jaminan Duel Panas Usai Lebaran!
-
Persib Bandung Menuju Back to Back Juara BRI Liga 1, Ini Jadwal Lengkap di Bulan April
-
Bocoran dari FC Dallas, Maarten Paes Bisa Tampil Lawan China
-
Almere City Surati Pemain untuk Perpanjang Kontrak, Thom Haye Tak Masuk!
Terkini
-
Atalia Praratya Ungkap Isi Hati Soal Isu Perselingkuhan Ridwan Kamil
-
Neraka Macet di Puncak Bogor, Jalur Alternatif Cibalok Bikin Wisatawan Sengsara
-
Kecelakaan Maut di Bandung, Suami, Istri dan Keponakan Asal Depok Tewas di Jalur Kamojang
-
Antisipasi Letusan Freatik, Pendakian Gunung Gede Diperpanjang Penutupannya
-
Stasiun Bogor dan Alun-Alun Kota, Potret Kesemrawutan yang Tak Kunjung Usai