SuaraBogor.id - Video lawas Gus Miftah sindir Ustaz Yusuf Mansur soal sedekah beru-baru ini kembali beredar dan viral di media sosial. Dalam video viral tersebut, Gus Miftah menyebut Ustaz Yusuf Mansur juara bicara soal sedekah.
Meski demikian, Gus Miftah menyinggung banyak jama’ah yang tidak mendapatkan hasil dari apa yang dijanjikan Yusuf Mansur dalam ceramahnya tentang sedekah.
Tak hanya menyinggung Ustaz Yusuf Mansur, Gus Miftah bahkan menceritakan kesaksiannya yang pernah melihat jamaah penyumbang pom bensin, penyumbang mobil inova lengkap dengan BPKB.
Pernyataan tersebut disampaikan Gus Miftah dalam salah satu ceramahnya, kemudian video itu diunggah oleh channel youtube Murti Astuti AR, dengan judul ‘Penipuan Ust. Yusuf Mansur Berkedok Sedekah’, sebagaimana dilansir pada Jum’at, 18 Maret 2022.
“Saya sering diskusi sama Ustadz Yusuf Mansur,” ujar Gus Miftah menjelaskan. “Makanya sekarang coba kita lihat, sekarang kan juara Yusuf Mansur itu berbicara tentang sedekah, juara!,” ujar Gus Miftah melanjutkan.
“Paling dia sekarang postingnya di instagram itu ‘yuk di Lombok butuh bangun rumah tahfidz, silahkan yang mau bersedekah’,” ujar Gus Miftah melanjutkan.
“Begitu banyak orang yang terprovokasi, ing delalah ora hasil (ternyata tidak ada/ tidak dapat hasil),” ujar Gus Miftah melanjutkan.
“Didemo sama orang, piye to ustadz, aku melu omonganmu ora lunas hutangku (bagaimana ustadz, aku ikuti omonganmu tidak lunas hutangku),” ujar Gus Miftah melanjutkan.
Kemudian, Gus Miftah menceritakan kesaksiannya saat menghadiri dan mendampingi ceramah Yusuf Mansur di masa lalu.
Baca Juga: CEK FAKTA: Video Marc Marquez Joget Dangdut Ternyata Hoax, Benarkah?
“Dulu itu saya kalo dampingi Ustadz Yusuf Mansur ceramah, ‘siapa yang punya masalah? ayo kalian hari ini bawa apa? sedekahkan! minta sama Allah!’,” ujar Gus Miftah menjelaskan.
“Saya itu pernah menyaksikan pak, orang punya Pom bensin 7, yang satu disedekahkan, langsung dikasih,” ujar Gus Miftah melanjutkan. “Orang bawa Inova dikasih sama BPKB-nya,” ujar Gus Miftah melanjutkan.
Berita Terkait
-
9 Cara Mengatasi Kaca Mobil Berembun saat Hujan, Bisa Tanpa Menyalakan AC
-
Riset Ungkap Orang Indonesia Suka Tonton Video Online Berupa Konten Musik hingga Komedi-Viral
-
BYD Jual Hampir 1 Juta Unit Mobil di Q1 2025, Hybrid Semakin Populer
-
Kia PV5 Disulap Jadi Kantor Berjalan Lewat Kolaborasi dengan LG
-
Palembang Kembali Jadi Sorotan: Viral Motor WNA Dicuri, Netizen Serbu Kolom Komentar
Tag
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
- Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Nyaris Rp18 Juta Sekali Penerbangan
- Rekaman Lisa Mariana Peras Ridwan Kamil Rp2,5 M Viral, Psikolog Beri Komentar Menohok
Pilihan
-
Harga Emas Antam Terpeleset Lagi Jadi Rp1.754.000/Gram
-
'Siiiu' Ala Zahaby Gholy, Ini Respon Cristiano Ronaldo Usai Selebrasinya Dijiplak
-
Hasil Akhir! Pesta Gol, Timnas Indonesia U-17 Lolos Piala Dunia
-
Hasil Babak Pertama: Gol Indah Zahaby Gholy Bawa Timnas Indonesia U-17 Unggul Dua Gol
-
BREAKING NEWS! Daftar Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Yaman
Terkini
-
Waspada Hoaks! KP2C Bantah Kabar Bohong Siaga 1 Sungai Cileungsi
-
Panduan Rute Lengkap Menuju Wisata Alam Malasari: Akses Terbaik dari Jakarta, Bogor dan Sekitarnya
-
Jangan Ngaku Pernah ke Bogor Kalau Belum Cicip 7 Kuliner Legendaris Ini
-
BisKita Bogor Kembali Beroperasi dengan Wajah Baru Hari Ini
-
Uang Palsu Terdeteksi Beredar di Dramaga Bogor