SuaraBogor.id - Komika Kemal Pahlevi lewat unggahan akun Twitter pribadinya @kemalpahlevi memberikan komentar terkait komedian inisial M yang akan diperiksa pihak kepolisian terkait pembelian video syur Dea Onlyfans.
Kemal dalam unggahan tersebut menuliskan semoga kasus lain juga cepat diselesaikan oleh pihak kepolisian.
"Tapi semoga penanganan kasus lain juga secepat nanganin kasus beginian ya," tulis Kemal Pahlevi.
Dalam unggahan tersebut, Kemal mengomentari foto Dea Onlyfans dengan caption, "Polisi akan periksa Komedian berinisial M yang beli 74 video syur Dea Onlyfans. Padahal beli konten Bokep ngga pake uang rakya,"
Unggahan dari Kemal ini pun mendapat banyak like dari pengguna Twitter. Tercatat ada 3025 like tersemat di postingan Kemal tersebut.
Sebelumnya, pihak kepolisian menyebut bahwa Komedian M itu membeli konten langsung dari Dea Onlyfans.
"Beli langsung dari Dea. Di dalam Google Drive itu ada 76 video. Dan beberapa gambar gambar tanpa busana," kata Kombes Pol Auliansyah Lubis selaku Direktur Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Metro Jaya, Selasa (5/4/202).
Pernyataan polisi ini pun membuat publik heboh. Sejumlah netizen kemudian ada yang menebak-nebak identitas dari komedian inisial M ini.
Di laman Twitter, sejumlah netizen tentu saja melemparkan kicuan yang kocak terkait komedian M tersebut.
Baca Juga: 9 Daftar Komedian Inisial M, Heboh Gegara Beli Puluhan Video Syur dan Foto Telanjang Dea OnlyFans
Ada juga netizen yang kemudian mempertanyakan mengapa inisial M ini jadi sorotan karena membeli konten dari Dea Onlyfans.
Berita Terkait
-
Dea OnlyFans Diancam Sopir Taksol saat Mau Ikut Aksi Kamisan di Depan Istana, Siskaeee Murka: Kudu Dikasih Paham!
-
Maju Pilkada Tangsel, Publik Percaya Ketulusan Marshel Widianto, Tapi Tidak dengan Kemampuannya
-
Marshel Widianto Bakal Ikut Pilwakot Tangsel, Publik Ingat Rekam Jejaknya Membeli Konten Porno Dea OnlyFans
-
Marshel Widianto Calon Wakil Wali Kota Tangsel, Kasus Beli Video Dea Onlyfans Diungkit
-
Marshel Widianto: Dari Kurir Narkoba, Beli Video Dea OnlyFans Kini Maju Pilkada?
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga
-
Pesan Menohok Bupati Bogor untuk 3.676 ASN dan PPPK Baru: Jaga Marwah, Haramkan KKN!