SuaraBogor.id - Rossa baru saja memenuhi panggilan Bareskrim Polri pada Kamis (21/4/2022) malam dengan didampingi kuasa hukum. Ia termasuk salah satu artis yang diperiksa atas kasus DNA Pro.
Saat tiba di Gedung Awaloedin Djamin, Rossa menjelaskan dirinya tak punya kerja sama dengan pihak DNA Pro. Ia mengaku tak punya keterkaitan apa pun dengan platform robot trading tersebut.
"Saya nggak punya kerja sama apa-apa," kata Rossa.
Penyanyi cantik itu dimintai keterangan karena pernah tampil di salah satu acara DNA Pro sebagai bintang tamu.
Baca Juga: Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie Bebas Rehabilitasi, Rossa Diperiksa Polisi
"Itu akhir tahun lalu, di Bali," tutur perempuan 43 tahun.
Rossa juga mengaku tak punya hubungan apa pun dengan para petinggi DNA Pro.
"Karena ada kontrak saja, makanya saya nyanyi. Nggak kenal personal kok," ucapnya.
Rossa lantas meminta izin untuk bertemu penyidik Direktorat Tindak Pidana Ekonomi Khusus terlebih dulu sebelum memberikan keterangan lebih lanjut.
Sebelumnya, Rossa dijadwalkan datang ke Bareskrim Polri pada 18 April 2022 atas dugaan keterlibatan dalam kegiatan robot trading DNA Pro. Namun yang bersangkutan meminta penundaan jadwal pemeriksaan karena terbentur kegiatan pribadi.
Baca Juga: Diperiksa 2,5 Jam, Rossa Siap Kembalikan Uang dari DNA Pro ke Bareskrim
Berita Terkait
-
Polisi Ungkap Lab Narkoba Hasis di Vila Uluwatu Bali Hasilkan Duit Rp 1,5 Triliun Dalam 2 Bulan
-
Harga Bitcoin Cs Melesat, 5 Aplikasi Trading Kripto Ini Bisa Jadi Pilihan
-
Gapai Kebebasan Finansial di Masa Depan Lewat Investasi dan Trading Saham di BRIGHTS
-
Soal Desakan Usut Dugaan Keterlibatan Budi Arie dalam Kasus Judi Online, Budi Gunawan: Tunggu Saja
-
Kronologi BNI "Nyangkut" Rp374 Miliar karena Beri Utang ke Sritex
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Pemkab Bogor Akselerasi Penanganan Stunting dengan Data Digital
-
SIPD Bermasalah, Pemkab Bogor Minta Bantuan Pusat untuk Lancarkan Proyek Strategis
-
Perumda Air Pemkab Bogor Beri Diskon Spesial, Pelanggan Non-Aktif Bisa Kembali Nikmati Air Bersih Murah
-
Dapat Tiga Keluhan Utama di Dapil 5, Rudy Susmanto Janji Realisasikan Jika Terpilih Jadi Bupati Bogor
-
Soal TPS di Titik Rawan Bencana, Ini Kata KPU Kota Bogor