SuaraBogor.id - Enam pemuda tepaksa harus berusan dengan Polisi usai didapati membawa obat-obatan daftar G dan miras untuk pesta.
Kapolres Cianjur AKBP Doni Hermawan, mengatakan enam pemuda yang diamakan tersebut berawal ketika petugas tengah menenggak miras.
"Ketika ketiga pemuda itu tengah diperiksa petugas, tiba-tiba melaju pengendara sepeda motor yang berbonceng tiga. Ketika akan diberhentikan, pengemudi malah terus tancap gas, tapi bisa dihentikan petugas," katanya Senin (2/5/2022).
Setelah itu, kata dia, tiga pemuda itu juga telah menenggak minuman keras dan ditemukan beberapa butir obat-obatan terlarang serta miras oplosan yang disebunyikan dibagai kendaraanya.
Baca Juga: Sehari Jelang Lebaran 2022, Kendaraan Meninggalkan Jabotabek Tembus 1,7 Juta
"Kita langsung periksa dan geledah keenam pemuda yang dalam keadaan mabuk dan membawa miras tersebut," katanya.
Ia menjelaskan, keeman pemuda serta barang bukti berupa miras oplosan dan obat-obatan terlarang tersebut langsung dibawa ke Mapolres Cianjur untuk dilakukan pemeriksaan dan penyelidikan.
"Iya tadi juga didapati ada yang membawa obat-obatan terlarang. Ada tujuh butir, katanya baru beli belum dikonsumsi. Tapi kita akan pastikan dengan cek urin," ucapnya.
Menurutnya, rencananya keenam pemuda itu akan merayakan malam lebaran dengan pesta miras dengan teman-temannya.
"Keterangan dari keenam pemuda itu mau berpesta miras di malam lebaran ini. Hal ini yang juga kami sayangkan, di momen seperti ini malah diisi dengan hal negatif, ditambah pesta miras berpotensi juga berujung pada tindak kriminal lainnya," kata dia.
Ia menambahkan, sebelumnya juga sebanyak 65 kantong berisikan miras oplosan berhasil diamankan petugas diwilayah Kecamatan Cilaku.
Berita Terkait
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Dedi Mulyadi Tunjuk Bossman Mardigu dan Helmy Yahya jadi Komisaris Bank BJB
-
Teman Deddy Corbuzier Sampai Putus Gegara Isu Selingkuh Ridwan Kamil dan Lisa Mariana: Bodoh Banget!
-
Gaya Dedi Mulyadi Hadiri Undangan Dicap Mirip Imej Jokowi dan Ahok Saat Berstatus Pejabat
-
Ayu Aulia Ngaku Dibantu Ridwan Kamil Saat Covid, Auto Kena Cibir: Kenapa yang Modelan Begini?
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
Terkini
-
Aktivitas Gempa Meningkat, Gunung Gede dalam Pantauan Ketat
-
Dirut TSI Bantah Eksploitasi: Kami Justru Rawat dan Selamatkan Mereka dari Prostitusi
-
Hadiri Launching BISKITA Trans Pakuan, Ketua DPRD Kota Bogor Dukung Pengoperasian Kembali
-
Terima Aksi Demonstrasi Mahasiswa, DPRD Kota Bogor Perjuangkan Aspirasi
-
Hasil Rapat Paripurna: DPRD Kota Bogor Tetapkan Tatib Baru dan Bentuk Empat Pansus