SuaraBogor.id - Pemberitaan soal Rektor ITK atau Intitut Teknologi Kalimantan, Prof Budi Santosa menyinggung keras soal ajaran bukan muhrim tidak boleh bersentuhan merupakan ajaran manusia ganas menjadi salah satu berita paling banyak dibaca SuaraBogor.id.
Selain itu, kabar penemuan mayat terkapar di trotoar Lawanggintung Bogor yang ditemukan warga saat membuang sampah pun tak kalah menyita perhatian. Yuk baca dua berita tersebut dan tiga berita populer lainnya.
1. Singgung Bukan Muhrim Tidak Boleh Bersentuhan, Rektor ITK: Ajaran Manusia Ganas
Rektor ITK atau Intitut Teknologi Kalimantan, Prof Budi Santosa belakangan menjadi sorotan publik lantaran menyidir perempuan berjilbab dengan sebutan penutup kepala ala manusia gurun.
Baca Juga: Mulai Hari Ini, Polres Bogor Berlakukan One Way di Jalur Puncak
Belakangan jejak digital lain tentang Prof Budi Santosa kembali terungkap. Ia pernah menyinggung keras soal ajaran bukan muhrim tidak boleh bersentuhan.
2. Contra Flow Diberlakukan di Tol Jagorawi Arah Ciawi untuk Antisipasi Kepadatan Kendaraan Menuju Puncak
Antisipasi kepadatan lalu lintas menuju puncak, Jasa Marga hari ini, Selasa (3/5/2022) memberlakukan rekayasa lalu lintas (lalin) contraflow di Jalan Tol Jagorawi arah Ciawi.
"Atas diskresi Kepolisian, Jasamarga Metropolitan Tollroad (JMT) selaku pengelola Ruas Tol Jagorawi memberlakukan contraflow di Ruas Tol Jagorawi arah Ciawi sebagai langkah antisipasi kepadatan lalu lintas menuju puncak yang terjadi pada hari ini," ujar Marketing and Communication Department Head Jasamarga Metropolitan Tollroad Irra Susiyanti dikutip dari Antara.
Baca Juga: Singgung Bukan Muhrim Tidak Boleh Bersentuhan, Rektor ITK: Ajaran Manusia Ganas
3. Dipeluk Ayah dari Belakang, Chandrika Chika Langsung Kena Julid
Hingga saat ini Chandrika Chika masih saja jadi bahan gunjingan publik. Terlebih setelah ia terseret kasus penganiayaan yang dilakukan oleh Putra Siregar terhadap Nur Alamsyah.
Sepertinya Chika tak kapok dihujat netizen. Ia justru bersikap seolah memancing hujatan.
4. Wisatawan Pantai Karanghawu Sukabumi Terseret Ombak, Gegara Asik Selfie di Pinggir Pantai
Sebuah video berisi detik-detik wisatawan nyaris tenggelam di Pantai Karanghawu, Kabupaten Sukabumi belakangan viral di media sosial. Untungnya wisatawan tersebut berhasil diselamatkan petugas.
Kejadian itu bermula saat korban asik selfie di pinggir Pantai Karanghawu. Saat hendak mengabadikan momen, ombak besar pun datang menghantam korban hingga menyeretnya.
5. Heboh Penemuan Mayat Terkapar di Trotoar Lawanggintung Bogor, Ditemukan Warga Saat Buang Sampah
Sesosok mayat ditemukan di Trotoar Jalan Lawanggintung, Bogor Selatan, Kota Bogor, Selasa (3/5/2022). Hal tersebut diungkapkan Kapolsek Bogor Selatan, Kompol Diana Sulistiowati.
Kata Diana, penemuan mayat di Trotoar Lawanggintung sekira pukul 06.00 WIB. Petugas piket Polsek Bogor Selatan awalnya mendapat informasi dari warga sekitar soal penemuan mayat.
Berita Terkait
-
Geger Bule Tewas Mengambang di Kali Angke Jakbar, Polisi Temukan Identitas Ganda
-
Ibis Styles Bogor Raya Suguhkan Liburan Keluarga Stylish dan Seru: Akses Mudah, Desain Menawan
-
Emas Antam Ludes Diserbu di Bogor! Panik Buying atau Investasi Cerdas?
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
-
Bukan Cuma IM57+ Institute, KPK Turut Dampingi Penyidik yang Digugat Rp2,5 Miliar
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga