SuaraBogor.id - Beberapa waktu ini, Bunga Zainal kini mulai aktif bermain TikTok. Netizen TikTok yang dikenal berani menuliskan komentar membuat Bunga kerap mendapat cibiran.
Terlebih saat istri Sukhdev Singh itu mengucapkan selamat hari raya Idul Fitri dengan bercanda.
"Minal aidzin wal faidzin, mohon maaf aku sudah ada yang punya," ucap Bunga sambil tertawa.
Gegara hal itu, Bunga langsung dihujat oleh netizen. Tak terima, artis 35 tahun itu pun membalas hujatan netizen dengan kalimat pedas lewat Instagram Story.
Baca Juga: Adul Cerai dan Sudah Tunangan Lagi, Caisar YKS Disangka Nyabu
"Buset gara-gara video ini komennya pada sadis ngatain murtad lah, ngatain gue mainin kata minal aidin lah. Padahal sound ini di TikTok seliweran di fyp gue dan artis-artis pada buat juga. Tapi kalau gue yang buat, jadi salah aja," tulis Bunga Zainal.
Bunga heran dengan sikap netizen yang selalu menjadikan konten-kontennya sebagai bahan gunjingan.
"Emang netizen tuh maha bener dah yang lain salah. Mohon maaf ya bund lebaran ke-2 jadi huru hara. Minal aidin walfaizin, mohon maaf aku sudah ada yang punya, kamu ciy telat," imbuhnya.
Melihat video tersebut di akun TikTok Bunga Zainal, memang banyak sekali netizen yang menegur konten ibu dua anak tersebut.
"Emangnya minal aidzin wal faidzin itu ya artinya mohon maaf aq sudah ada yang punya..padahal dulu muslim loh..saling menghargai lah..kok jadi lawakan," tulis netizen.
Baca Juga: Ucapan Selamat Lebaran Jadi Kontroversi, Bunga Zainal Kesal: Memang Netizen Maha Benar
"Gak segitunya lebih kali...walau udah nonis..," sahut lainnya. "Kok jadi bahan lawakan yah...," timpal netizen.
Berita Terkait
-
Pengadilan Bobrok, Mahfud MD Ungkap Hakim Layak Disebut 'Yang Memalukan'
-
Ucapkan Selamat ke Presiden Trump, Fasihnya Bahasa Inggris Jokowi Bikin Kaget, Publik: Pakai AI?
-
Link Send The Song Aman? Ini Cara Bikin Pesan Lagu yang Viral di TikTok
-
Diserang Bertubi-tubi di X, Publik Curiga Aksi Buzzer untuk Jegal Anies di Pemilu 2029: Ampun Dah..
-
Viral di TikTok! Cara Kirim Pesan Rahasia Pakai Lagu Lewat Send the Song
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Pemkab Bogor Luncurkan Sistem "Si Aktif Bogor" untuk Tingkatkan Pemberdayaan Perempuan
-
Diduga Ketahuan Selingkuh, Candra Kusuma Langsung Datang ke Istri Pertama di Surabaya
-
Mau Ikut BRI Fellowship Journalism 2025 yang Didukung Penuh Dewan Pers? Cek Syaratnya!
-
BRI Fokus pada Keamanan Data Nasabah, Salah Satunya dengan Operasikan Security Operation Center
-
Pesta Rakyat ala Dedie-Jenal, Warga Bogor Banjiri Lapangan Mulyaharja