SuaraBogor.id - Seorang pria mengaku dirinya sebagai anggota Polisi satuan Polresta Bogor Kota, Jawa Barat, baru-baru ini viral di media sosial dan bikin gemas warga.
Petugas kepolisian Bogor Kota mendapati seorang pria mengaku sebagai anggota kepolisian, mengenakan seragam dan atribut lengkap hingga motor yang menyerupai kendaraan patroli petugas.
Warga yang gemas pun kemudian merekam sosok polisi gadungan tersebut dan diunggah ulang oleh pemilik akun @kabarnegri.
Tampak dalam video pria itu bergaya bak anggota dengan jaket bertuliskan Polisi dibagian belakangnya dan sebuah HT.
Baca Juga: Nyesek! Seharian Tak Dapat Orderan, Saat Terima Ternyata Driver Kena Prank
Ia juga mengendarai sepeda motor jenis Nmax yang didesain mirip dengan kendaraan patroli lengkap dengan side box di kedua sisinya.
Pria itu tampak pasrah dan diam saja saat direkam dan berpura pura menyibukkan dirinya dengan telepon genggam.
"Ngaku ngaku polisi rek, Polresta Bogor Kota katanya aduh," ucap pria yang diduga anggota polisi dalam rekaman itu.
Ia merasa gemas dan tak habis pikir dengan tindakan nekat pria ini yang berani mengakui dirinya sebagai anggota.
Begitupun warganet lain yang melihat unggahan tersebut.
Baca Juga: Sebut Hina Pangkat Prada TNI-AD, Pria Ini Malah Bikin Malu Diri Sendiri, Netizen: Si Paling TNI
"Mimpi jadi polisi," celetuk akun @bori***.
Berita Terkait
-
Lagi Tren Joget THR: Apakah Terinspirasi dari Tarian Yahudi?
-
Viral Denny Landzaat Fasih Bahasa Indonesia di Maluku, Shin Tae-yong Kena Sindir
-
Viral, Apakah Ada Doa Mengusir Tamu Agar Cepat Pulang?
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
-
Seorang Polisi Jadi Korban Begal di Cikarang, Honda Scoopy Miliknya Dibawa Kabur
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Free Fire, Terbaik April 2025
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Seharga Yamaha XMAX, Punya Desain Jet: Intip Kecanggihan Motor Listrik Masa Depan Ini
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
Terkini
-
Atalia Praratya Ungkap Isi Hati Soal Isu Perselingkuhan Ridwan Kamil
-
Neraka Macet di Puncak Bogor, Jalur Alternatif Cibalok Bikin Wisatawan Sengsara
-
Kecelakaan Maut di Bandung, Suami, Istri dan Keponakan Asal Depok Tewas di Jalur Kamojang
-
Antisipasi Letusan Freatik, Pendakian Gunung Gede Diperpanjang Penutupannya
-
Stasiun Bogor dan Alun-Alun Kota, Potret Kesemrawutan yang Tak Kunjung Usai