SuaraBogor.id - Dalam laga Final Piala Thomas 2022 kali ini, Tim Thomas Indonesia bakal melawan India. Untuk menyaksikannya, masyarakat bisa mengakses Link live streaming final Piala Thomas 2022 yang saat ini sedang berlangsung.
Pertandingan Tim Thomas Indonesia vs India sedang berlangsung pertandingan tim ganda Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs M.R Arjun/Dhruv Kapila di Impact Arena, Bangkok. Laga tersebut akan disiarkan langsung di MNC TV dan iNews TV.
Sejauh ini, skuad Merah Putih telah mengantongi 14 trofi Piala Thomas. Indonesia menatap laga ini dengan modal sebagai juara bertahan.
Indonesia sebelumnya berhasil mengalahkan China dengan skor 3-2 hingga lolos ke final Piala Thomas 2022. Pertandingan tersebut bak final di edisi 2020.
Sementara tim berjuluk kuda hitam (India) mengukir sejarah dengan lolos ke final Piala Thomas untuk pertama kalinya. Tim India melaju ke final setelah menang atas Denmark di babak semifinal.
Berikut susunan pemain Indonesia vs India di final Piala Thomas 2022.
Tunggal putra 1: Anthony Ginting vs Lakhsya Sen
Ganda putra 1: Mohammad Ahsan/Kevin Sanjaya Sukamuljo vs Atwiksairaj Rankireddy/Chirag Shetty
Tunggal putra 2: Jonatan Christie vs Kidambi Srikanth
Baca Juga: Final Piala Thomas: Anthony Ginting Menyerah Lawan Lakshya Sen, Indonesia Tertinggal 0-1 dari India
Ganda putra 2: Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto vs M.R Arjun/Dhruv Kapila
Berita Terkait
-
Review Good One: Film yang Begitu Jujur dan Menampar Kesadaran Kita
-
Sinopsis Film Chhorii 2, Dibintangi Nushrratt Bharuccha dan Soha Ali Khan
-
Sinopsis Jaat, Film Action India Dibintangi Sunny Deol dan Randeep Hooda
-
Kisah Norma Risma Versi India, Ibu Kawin Lari dengan Calon Menantu Menjelang Pernikahan Putrinya
-
Gelombang Kejutan di Industri EV: Raja Motor Listrik Tersandung Skandal Tak Terduga
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga