SuaraBogor.id - Lima berita populer pada Kamis (9/6/2022) akan kami ulas pada Jumat (10/6/2022).
Warga Bogor saat ini tegah dihebohkan dengan motif atap Masjid Agung Bogor yang diduga menyerupai salib.
Sebelumnya juga, sempat viral dengan kesalahan penulisan lafadz al Qur’an dalam Prasasti yang ditanda tangani oleh Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan Wali Kota Bogor Bima Arya beberapa waktu lalu.
Keduataan Besar Republik Indonesia (KBRI) menyampaikan, bahwa pihak pengadilan memenuhi hak-hak Emmeril Kahn Mumtadz sebagai muslim sesuai syariat islam.
"Hak-hak Emmeril Kahn Mumtadz sebagai muslim terpenuhi sesuai syariat islam," katanya,
1. Geger Motif Atap Masjid Agung Bogor Seperti Salib
Warga Bogor saat ini tegah dihebohkan dengan motif atap Masjid Agung Bogor yang diduga menyerupai salib.
Sebelumnya juga, sempat viral dengan kesalahan penulisan lafadz al Qur’an dalam Prasasti yang ditanda tangani oleh Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan Wali Kota Bogor Bima Arya beberapa waktu lalu.
2. Anak Ridwan Kamil Ditemukan, KBRI Bern: Hak-hak Emmeril Kahn Mumtadz Sebagai Muslim Terpenuhi Sesuai Syariat Islam
Putra sulung Ridwan Kamil yakni Emmeril Kahn Mumtadz akhirnya ditemukan dalam keadaan meninggal dunia di bendungan Engehalde Bern Swiss.
Dikutip dari tanyangan Youtube Jabarprov TV. Kepolisian Bern telah menemukan jasad Eril pada Rabu (8/6/2022) pagi atau Kamis (9/6/2022) waktu Indonesia.
3. Polisi Bongkar Salah Satu Sumber Dana Khilafatul Muslimin
Polisi membongkar salah satu sumber dana milik kelompok Khilafatul Muslimin yang beberapa pimpinannya telah mereka tangkap.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Antara Hidup dan Mati, Menanti Isep Pulang dari Tambang Pongkor Demi Janji Menikah Habis Lebaran
-
Kesaksian Warga Sukajaya: Kehilangan Anak dan Ipar di Lubang Pongkor, 4 Orang Masih Terjebak
-
Menunggu di Balik Pintu yang Tak Akan Pernah Terbuka, Kisah Pilu Istri Korban dalam Tragedi Pongkor
-
6 Warga Desa Urug Diduga Terjebak di Jalur Tikus Tambang Antam, Polisi Buka Posko Laporan
-
Tragedi Pongkor: Polisi Sebut Nihil Korban, Kades Cigudeg Justru Konfirmasi 6 Warganya Tewas