SuaraBogor.id - Beredar kabar bahwa bakal ada pesta Lesbian, Gay, Biseksual dan Transgender (LGBT) di kawasan Puncak, Bogor, Jawa Barat. Kabarnya pesta LGBT itu berlangsung di salah satu vila di Puncak.
Informasi yang tersebar bahwa pesta LGBT berhasil dibubarkan, namun Kanit Pol PP Kecamatan Megamendung Iwan Relawan membantah hal tersebut melainkan hanya melakukan penyisiran untuk mencegah hal tersebut terjadi.
"Bukan, bukan membubarin. Belum sempat kejadian di Megamendung," kata Kanit Pol PP Kecamatan Megamendung Iwan Relawan pada hari Rabu (15/6/2022).
Iwan menjelaskan bahwa awal mula informasi tersebut di terima setelah salah satu anggota yang diduga dari kelompok LGBT memberikan kesaksian atas acara yang akan diselenggarakan pada malam minggu nanti.
Baca Juga: Tampilkan Adegan LGBT, Film Animasi "Lightyear" Dilarang Tayang di 14 Negara
Dikabarkan sudah terjadi transaksi pemesanan untuk acara tersebut kepada pihak pemilik Vila.
"Dia kan sudah memesan vila, tapi sebelum ada kejadian sudah tidak diperbolehkan sama pemilik vilanya. Dikonfirmasi, dipindahin, udah jangan di sini, gitu,"
"Kemarin malam Jumat kalau ngga salah, mau pakainya Sabtu malam Minggu kalau gak salah,"jelasnya.
Dalam rangka mencegah agar pesta tersebut tidak terlaksana Satpol PP Megamendung dan Polsek sudah melakukan pengecekan ke beberapa Vila yang di curigai akan di pergunakan diuntuk acara tersebut sesuai informasi yang beredar.
"Besok saya cek ulang lagi barangkali, takut kejadian minggu ini,"pungkasnya.
Baca Juga: Kapan Film Buzz Lightyear Tayang di Indonesia? Terancam Batal Tayang Gegara Konten LGBT
Kontributor : Devina Maranti
Berita Terkait
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 9 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Minimal 6000 mAh, Kuat Berhari-bari Tanpa Powerbank
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Semen Padang Imbang, Dua Degradasi Ditentukan di Pekan Terakhir!
-
Pantas Dipanggil ke Timnas Indonesia, Patrick Kluivert Kirim Whatsapp Ini ke Ramadhan Sananta
-
BREAKING NEWS! Kaesang Pangarep Kirim Isyarat Tinggalkan Persis Solo
-
Danantara Mau Suntik Modal ke Garuda Indonesia yang 'Tergelincir' Rugi Rp1,2 Triliun
-
5 Pilihan HP Murah RAM Besar: Kamera 50 MP ke Atas, Baterai Tahan Lama
Terkini
-
Minggu Sore Ini Warga Bogor Rasakan Getaran Gempa Magnitudo 2,9
-
Malam Kelam di Cibinong! Satpol PP Bongkar Praktik Prostitusi Michat, 4 PSK Positif HIV
-
Eksklusif: 16 Pengurus KONI Kabupaten Bogor Di-PAW, Empat Diantaranya Tim Sukses Rudy Susmanto
-
Preman di Bogor Diobrak-abrik! 40 Pelaku Diciduk, Gerbang Pabrik Jadi Sasaran
-
Evaluasi Pelaksanaan Pemerintah Kota Bogor DPRD Kota Bogor Keluarkan Rekomendasi LKPJ 2024