SuaraBogor.id - Geger sebuah video yang menunjukkan seroang remaja yang tidak diterima ditegur karena main gitar tengah malam. Peristiwa ini kabarnya terjadi di Pasir Angin, Cileungsi, Kabupaten Bogor.
Dari video yang beredar di sejumlah akun media sosial seperti akun Instagram @kabarnegri, disebutkan bahwa seorang pemilik rumah mendatangi sekelompok remaja yang asyik main gitar di tengah malam.
Merasa terganggu, si pemilik rumah pun menghampiri gerombolan pemuda ini. Namun teguran dari pemilik rumah malan ditantang balik oleh salah satu pemuda.
"Terlihat awalnya sekelompok pemuda yang berjumlah sekitar 10 orang tengah bermain gitar di depan rumah dari sang pemilik akun dinapamaliaa," tulis narasi pada video tersebut.
"Karena telah memasuki waktu 00.30 WIB, Dina bersama sang suami menegur baik-baik para pemuda tersebut agar menghentikan permainan gitar mereka,"
"Capek banget jam segini pada nongkrong depan rumah sambil nyanyi-nyanyi pake gitar. Padahal udah ditegur baik-baik, tapi pada ngeyel," ujar Dina si pemilik rumah.
Tidak hanya menyebut sebagai seorang orang pribumi, dari unggahan akun si pemilik rumah di Tiktok, rumah mereka malah kemudian ditimpukin genteng oleh pemuda yang mengaku pribumi tersebut.
"Rumah yang punya malah ditimpukin genteng sama “pribumi” Dari tiktoknya lokasi di pasir angin cileungsi," tulis akun @txtdrbekasi
Sontak saja video ini pun mematik netizen untuk sampai kritik pedas.
Baca Juga: Para Pemuda Ini Tak Terima Ditegur Main Gitar Jam 1 Malam, Trending Twitter
"Suka gak ngerasa bahwa yg main gitar sebenarnya menganggu org istirahat, skalipun suaranya merdu yg namanya malam wktnya istirahat tetap aja ganggu.. Dia gak tau bisa saja tetanganya lgi sakit, lgi capek plang kerja, lgi insomnia atau apalah," tulis akun @edi***
"bocah pengangguran tu pasti," timpal akun lainnya.
"RT nya nongkrong disitu," tambah akun lainnya.
"Berani kandang," unggah akun @ram***
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
Terkini
-
Hujan Batu di Cigudeg: Protes Penutupan Tambang Oleh Dedi Mulyadi Berujung Kericuhan
-
Cigudeg Mencekam! 'Blunder' Ucapan Camat Picu Hujan Batu, Jalan Nasional Bogor Lumpuh Total
-
Puncak Bhakti Lintas Agama di Bogor: Bukti Nyata Toleransi Bukan Sekadar Wacana
-
Ribuan Warga Blokade Jalan Nasional Bogor-Banten dengan Truk, Protes Keras Kebijakan Dedi Mulyadi
-
Euforia Berujung Petaka: Suporter Jadi Korban Pengeroyokan di Bogor Usai Nobar Persib vs Persija