SuaraBogor.id - Hari Raya Idul Adha identik dengan penyembelihan hewan kurban. Daging kurban tersebut nantinya akan diolah menjadi menu makanan yang enak dengan bumbu menggoda.
Namun, sebelum itu yang harus diketahui yakni sebelum Hari Lebaran Haji 2022 tiba, Anda perlu mengetahui tata cara sholat Idul Adha dan bacaannya.
Mengutip dari Suara.com, tata cara sholat Idul Adha dan bacaannya perlu dibaca saat melaksanakan sholat Idul Adha.
Tata Cara Sholat Idul Adha dan Bacaannya
Baca Juga: Siapa Saja yang Berhak Menerima Daging Kurban? Ini 3 Golongannya
Sholat Idul Adha dapat dilakukan secara sendiri atau berjamaah. Namun, sholat Idul Adha diutamakan untuk dikerjakan secara berjamaah, jika terlambat maka boleh dilakukan di rumah secara sendiri.
Sebelum memulai sholat Idul Adha, bacalah niat sholat Idul adha untuk imam atau makmum seperti di bawah ini.
Niat salat Idul Adha sebagai imam
"Ushalli sunnatan li ‘idil adha rak ‘ataini imaman lillahi ta’alaa."
Artinya: "Aku niat sholat sunat Idul Adha dua rakaat menjadi imam karena Allah Ta’ala."
Baca Juga: Daftar Lokasi Salat Idul Adha 2022 Muhammadiyah Kota Solo, Sabtu 9 Juli 2022
Niat salat Idul Adha sebagai makmum
"Ushalli sunnatan li ‘idil adha rak ‘ataini makmuuman lillahi ta’ala."
Artinya: "Aku niat sholat sunat Idul Adha dua rakaat menjadi makmum karena Allah Ta’ala."
Setelah itu dilanjutkan dengan mengikuti tata cara sholat Idul Adha dan bacaannya berikut ini.
1. Takbiratul Ihram
Setelah membaca doa iftitah, lakukan takbir sebanyak tujuh kali untuk rakaat pertama. Di antara takbir-takbir itu dianjurkan untuk membaca doa berikut ini:
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Siapa Saja yang Berhak Menerima Daging Kurban? Ini 3 Golongannya
-
Daftar Lokasi Salat Idul Adha 2022 Muhammadiyah Kota Solo, Sabtu 9 Juli 2022
-
Apa Saja Syarat Hewan Kurban
-
Tata Cara Sholat Idul Adha Lengkap Beserta Bacaan Niat Latin
-
Masjid Agung Al Azhar Gelar Salat Idul Adha 10 Juli, Eks Menag Lukman Hakim Jadi Khatib
Terpopuler
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas MPV 1500cc: Usia 5 Tahun Ada yang Cuma Rp90 Jutaan
- 5 Rekomendasi Pompa Air Terbaik yang Tidak Berisik dan Hemat Listrik
- Diperiksa KPK atas Kasus Korupsi, Berapa Harga Umrah dan Haji di Travel Ustaz Khalid Basalamah?
- 5 AC Portable Mini untuk Kamar Harga Rp300 Ribuan: Lebih Simple, Dinginnya Nampol!
- Istri Menteri UMKM Bukan Pejabat, Diduga Seenaknya Minta Fasilitas Negara untuk Tur Eropa
Pilihan
Terkini
-
Program Makan Bergizi Gratis, Ini Strategi Rudy Susmanto Sediakan Ratusan Dapur Khusus di Bogor
-
Cara Klaim Link DANA Kaget Hari Ini, Raih Saldo DANA Gratis Hingga Rp500 Ribu
-
Jadi Korban Begal? Kapolres Bogor Izinkan Warga Bela Diri dengan Cara Apapun
-
Jumat Berkah! Klaim Saldo Gratis DANA Kaget Ratusan Ribu Hari Ini, Cepat Sebelum Kehabisan
-
Trading dengan Broker Forex BAPPEBTI Lebih Aman bagi Trader Indonesia