SuaraBogor.id - Sebentar lagi warga Cianjur, Jawa Barat akan menggelar Hari Jadi Cianjur ke-345 pada 12 Juli 2022. Berikut ini Twibbon yang bisa digunakan.
Twibbon Hari Jadi Cianjur ke-345 yakni aplikasi edit foto online dengan satu kali klik saja dan foto kamu bisa langsung di unggah ke berbagai media sosial seperti Instagram, Facebook, Whatsapp san lainnya.
Kamu bisa pilih desain yang kamu sukai kemudian atur tata letak foto dengan tata letak yang sudah tersedia agar terlihat keren.
Setelah kamu upload, kamu bisa download foto twibbon hari jadi cianjur ke- 345 yang sudah tertempel bingkai HJC 2022 dan langsung bisa kamu bagikan di media sosial.
Baca Juga: Komunitas Otomotif Ini Mulai Tinggalkan Pertamax Turbo
Logo Hari Jadi Cianjur ke- 345 2022 dan Sejarah Penetapan Setiap Tanggal 12 Juli
Menurut Budayawan Cianjur, Andri Kartanegara mengutip dari CianjurToday -jaringan Suara.com, bahwa ditetapkannya 12 Juli sebagai hari jadi Cianjur sudah melalui penelitian oleh sejarawan juga tokoh masyarakat, ketika Bupati Cianjur Ir.H Adjat Sudradjat.
Lanjut Andri, penetapan 12 Juli sebagai Hari Jadi Cianjur sudah melalui tahapan yang berlaku, dengan melalui mekanisme sidang Paripurna DPRD Cianjur hingga tercatat di lembaran daerah.
Menurutnya sebelum di tetapkan 12 Juli adalah Hari Jadi Cianjur, terdapat 3 temuan sejarah dari panitia penentuan berdirinya Cianjur.
12 Juli 1677, pada abad ke-16 berdiri satu kerajaan di Jawa Tengah bernama Mataram yang di pimpin Kiayi Gede Pamanahan.
Pada jaman kejayaan Mataram, waktu itu di pimpin Sultan Agung (1613-1645), menguasai sepanjang pulau Jawa, termasuk Cianjur.
Sempat terjadi permasalahan kebijakan yang tidak di sukai kadaleman atau daerah sewaktu kerajaan Mataram di pimpin Amangkurat 1 (Sunan Tegal Wangi 1645-1677).
Berita Terkait
-
Komunitas Otomotif Ini Mulai Tinggalkan Pertamax Turbo
-
Cerita Saepudin Kayuh Sepeda dari Cianjur untuk Temui Presiden Jokowi, Ingin Curhat Agar Bisa Pergi Haji
-
PDI Perjuangan dan Gerindra Dirumorkan Akan Koalisi, DPC Cianjur Tunggu Keputusan Megawati
-
Nabung Uang Receh selama 10 Bulan, Petugas Keamanan dan Kebersihan Pasar Induk Cianjur bisa Kurban 4 Ekor Sapi
-
Menarik! 30 Link Twibbon Ucapan Hari Raya Idul Adha 2022 Nan Terkini
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Euforia Berujung Petaka: Suporter Jadi Korban Pengeroyokan di Bogor Usai Nobar Persib vs Persija
-
Rela Bayar Rp90 Juta Sehari Demi Buang Sampah, Ini 4 Fakta Manuver Pemkot Tangsel ke Cileungsi
-
4 Rekomendasi Pompa Angin Injak Terbaik Penyelamat Ban Kempes
-
3 Wisata Alam di Cibinong untuk Healing Singkat Akhir Pekan
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita