Diberikan kesempatan oleh Dede untuk berbicara, Sarah kemudian mengungkapkan keinginannya agar Jeje kembali pulang pasca 6 bulan lamanya menghilang.
"Assalammuallaikum halo Jasmine ini mami. Kita semua berharap Jasmine pulang ke rumah karena selama ini mami sudah berupaya menghubungi Jasmine namun mengalami kesulitan mengontak Jasmine,” ucap Sarah pada akun Tiktok Dede Yusuf, Senin (11/7/).
Sarah berharap Jeje mau menyelesaikan masalahnya dengan baik baik. Ia juga menyebut Jeje memiliki adik laki-laki yang sampai saat ini belum bertemu dengan Jeje selama 6 bulan.
”Ini juga adik kamu Malik. Sekarang usianya udah enam bulan kamu belum pernah ketemu sama sekali sama adik kamu, kami semua berharap segera pulang, kita selesaikan dengan baik baik," ujar Sarah kemudian.
Baca Juga: Jeje Slebew Minta Maaf soal Video Tak Senonoh, Sebut Itu Konten Lawas
Siapa sangka video kemunculan ibu Jeje yang mencari anaknya pasca viral ini justru menuai kritikan dari para warganet yang melihatnya.
Mereka beranggapan bahwa kemunculan sang ibu yang tiba tiba ini semata mata karena Jeje kini telah menjadi sosok yang terkenal.
"Udah jadi artis dicari," sindir akun @Neti***.
"Jeje gampang dicari bu, kalau dicari ya," timpal yang lain @Pink***.
"Udah viral baru ngomong, masak pergi dari rumah gak dicariin," kata @Sas***.
"Hah segitu lamanya santai," komen akun @ibu***.
Berita Terkait
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
Fuji Diejek Jelek TikToker Malaysia, Psikolog Lita Gading Pasang Badan: yang Penting Populer
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
-
Asal Usul Walid, Lagi Ramai Disebut di TikTok sampai Trending di X
-
Viral, Apakah 'Meminum Retinol' Benar-benar Bisa Memperbaiki Kulit?
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Menghitung Ranking FIFA Timnas Indonesia Jika Menang, Imbang, atau Kalah Melawan China
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Stasiun Bogor dan Alun-Alun Kota, Potret Kesemrawutan yang Tak Kunjung Usai
-
Kades di Bogor Terbukti Minta THR Rp165 Juta ke Perusahaan, Rudy Susmanto Perintahkan Inspektorat
-
Kepadatan Puncak Bogor Tak Terbendung, One Way Arah Jakarta Diperkirakan Sampai Pukul 18.00 WIB
-
Kang Dedi Mulyadi Lapor! Ada Dugaan Pemotongan THR Sopir Angkot di Puncak Bogor
-
Puncak Macet Parah! One Way Diberlakukan Sampai Sore Nanti