SuaraBogor.id - Seorang pemuda di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat membuka jasa layanan sleep call (telfonan hingga tertidur). Topih bahasannya bisa sekedar ngobrol, konsultasi hingga curhat.
Pemuda berinisial A (25) tahun ini memanfaatkan platform Telegram. Pelanggannya biasanya adalah orang yang ingin ditemani mengobrol via panggilan Telegram.
Pria tinggi kurus tersebut mengisahkan, dirinya menerima jasa tersebut dilakukannya secara tidak sengaja dan tidak menatok harga atau mengharapkan imbalan.
"Awalnya iseng-iseng aja, cari-cari kenalan di grup telegram. Namun setelah hampit selama beberapa pekan saya menemukan seorang wanita, dan bilang suara saya bagus untuk menemani cewek-cewek ditelgram, dan sarankan agar memberikan jasa sleep call," ucap pria.
Setelah itu, A mulai mencoba menawarkan jasa sleep call dibeberapa grup telegram yang berisikan gadis remaja yang butuh teman curhat. Setelah masuk grup tersebut dirinya langsung mengetik "terima jasa teman sleep call atau curhat"
"Ada banyak grup di telegram yang seperti itu, hampir semua grup saya menawarkan jasa teman curhat atau sleep call, dan ternyata ada yang menanggapi hingga langsung menelpon via telegram," ujarnya.
Pria kelahiran 1998 tersebut mengaku, dalam satu malam dirinya bisa menemani hingga sebanyak 3 orang gadis remaja yang curhat dan hanya sekedar telponan hingga tertidur.
Meski dirinya menawarkan jasa hal unik tesebut, A berharap mendapatkan imbalan atau menjual jasanya tersebut. Namun yang ia lalukan tersebut hanya secara sukarela dan cuma cuma.
"Rata-rata gadis remaja yang telponan dengan saya, kebanyakan merupakan korban bullying, pelecehan seksual secara verbal maun non verbal," ucapnya.
Baca Juga: Cinta Laura Sentil Penjabat yang Tak Punya Empati pada Masalah Pelecehan Seksual Anak
Hingga kini A yang sempat menjadi mahasiswa di Bandung itu hampit setiap malam menjelajahi grup telegram na menawarkan jasanya.
Kontributor : Fauzi Noviandi
Berita Terkait
-
Kepingan Mosaik Keadilan Reproduksi bagi Perempuan Korban Kekerasan Seksual
-
Kang Dedi Mulyadi Contek Gaya Prabowo, Sapa Warga Cianjur dari Atas Kap Mobil
-
Kritik terhadap Sistem Feodalisme, Ulasan Novel Gadis Pantai
-
Jalur Puncak Hari Ini: Pemudik Balik Campur Wisatawan, Macet Tak Terhindarkan?
-
Jessica Iskandar Curhat Soal Kehidupannya Sambil Menangis : Aku Capek Banget
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
Terkini
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga
-
Pesan Menohok Bupati Bogor untuk 3.676 ASN dan PPPK Baru: Jaga Marwah, Haramkan KKN!