SuaraBogor.id - Pesulap Merah alias Marcel Radhival yang kerap membongkar praktek perdukunan membuat namanya banyak di kenal oleh masyarakat. Awal mula ia banyak dikenal publik setelah ia membuka trik sulap di balik pengobatan Gus Samsudin.
Pesulap Merah yang kerap membuka trik di balik perdukunan berkedok agama pun mengaku kerap mendapat ancaman bakal disantet oleh para dukun. Terbaru, video Pesulap Merah mengeluarkan paku dari mulut menyita perhatian publik hingga viral di media sosial.
Berdasarkan video viral yang diunggah akun TikTok @dingkulsad, Pesulap Merah memperlihatkan dirinya mengeluarkan paku dari mulutnya. Video yang merupakan potongan perbincangan podcast Ustaz Muhammad Faizar itu pun belakangan viral di TikTok.
"Allahuakbar, keluar pakunya itu, Waa, bisa dijual lagi pakunya," kata Ustaz Faizar.
Bukannya takut atau khawatir, Marcel malah terlihat santai sembari mengucap syukur dan menantang orang yang telah mengirimnya santet tersebut.
"Alhamdulilah dapet rejeki hari ini. Waa ini tolong dong jangan dikit-dikit, lain kali sekilo gitu (pakunya)," ungkap Pesulap Merah.
Video Pesulap Merah berhasil mengeluarkan paku dari mulutnya di hadapan Ustaz Muhammad Faizar itu pun lantas memancing banyak komentar kocak dari netizen.
"sad bget (emot tertawa 2x) , kek gk ada bebanyaa (emot tertawa)," ungkap @fe****21.
"dan dukun"pun ketr ketrir melihat ini (emot tertawa)," kata akun @an****62.
"angkat aku jadi muridmu guru (emot tangan)," timpal @O***h. "shanks dilawan (emot tertawa 2x)," mo****ng.
"ga ada obat emang beliau ini ygy (emot tertawa)," imbuh @Ry****ok.
Tag
Berita Terkait
-
Mobil Parkir Tanpa Izin di Depan Rumah, Penghuni yang Susah Keluar Lakukan Hal Ini
-
Mengenal Kota Saranjana yang Lagi Viral di TikTok, Di Mana Lokasinya?
-
Viral Bayi 5 Bulan Gantikan Ibu Wisuda di Kampus, Suasana Gedung Langsung Penuh Tangisan
-
Viral Pria Pamer Punya Harta tapi Bingung Masih Suka Ngeluh, Endingnya Bikin Warganet Syok
-
Hendak Melamar Kekasih, Viral Kisah Pria Justru Ditolak Camer Karena Bukan PNS
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Euforia Berujung Petaka: Suporter Jadi Korban Pengeroyokan di Bogor Usai Nobar Persib vs Persija
-
Rela Bayar Rp90 Juta Sehari Demi Buang Sampah, Ini 4 Fakta Manuver Pemkot Tangsel ke Cileungsi
-
4 Rekomendasi Pompa Angin Injak Terbaik Penyelamat Ban Kempes
-
3 Wisata Alam di Cibinong untuk Healing Singkat Akhir Pekan
-
Jumat Kelabu di Bogor Selatan, Longsor Bonggol Bambu Timbun 2 Balita