SuaraBogor.id - Sejumlah artis membangun masjid dengan tujuan mulia. Mereka sukses membuat publik kagum dengan cara mereka beramal.
Bahkan, beberapa dari mereka merahasiakan pembangunan masjid hingga benar-benar jadi. Hal ini membuat publik semakin kagum. Berikut deretan artis bangun masjid untuk kepentingan bersama.
1. Ivan Gunawan
Ivan Gunawan diam-diam membangun masjid di desa Ruwabarangga, Uganda, Afrika. Masjid Indonesia by Ivan Gunawan ini merupakan proyek amal pribadi sang desainer yang dapat menampung jamaah 400 sampai 500 orang.
Baca Juga: 9 Artis Bangun Masjid, Ada yang di Afrika
2. Teuku Wisnu
Teuku Wisnu mengabarkan melalui akun Instagram pribadinya bahwa dia telah selesai membangun masjid di Kota Bogor, Jawa Barat. Suami Shireen Sungkar tersebut memberi nama masjid yang dibangunnya Zaid Bin Haritsah.
Pada 2016 lalu, Pevita Pearce diketahui membangun masjid di Flores, Nusa Tenggara Timur, bersama sang ibunda. Masjid yang berdiri di tanah milik ibunya ini dibangun dengan uang hasil jerih payahnya sendiri.
Baca Juga: Turun Rp 5.000, Harga Emas Antam Dibanderol Rp 990.000/Gram Jelang Akhir Pekan Ini
Oki Setiana Dewi dikenal sebagai pendakwah yang juga suka beramal, salah satunya dengan membangun masjid. Kakak Ria Ricis itu membangun masjid di beberapa daerah seperti Maluku, Nias dan Flores Timur.
Berita Terkait
-
Deretan Artis Kenang Momen Kebersamaan dengan Titiek Puspa, Inul Daratista Paling Terpukul
-
Baca Yasin di Depan Jenazah Titiek Puspa, Ivan Gunawan Ungkap Kenangan Manis Bareng Almarhumah
-
Punya Teman Pengusaha Skincare, Dinar Candy Belum Jenguk Nikita Mirzani di Penjara: Aku Dilema
-
Ayu Aulia Bongkar Perjanjian Hitam Putih Ridwan Kamil-Lisa Mariana: Ada USG dan Chat
-
Sahabat Nikita Mirzani Semprot Fitri Salhuteru: Kita Jenguk, Nggak Perlu Koar-koar
Tag
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
Momen Timnas Indonesia U-17 Gendong ASEAN Jadi Pembicaraan Media Malaysia
-
Terbang ke Solo dan 'Sungkem' Jokowi, Menkes Budi Gunadi: Dia Bos Saya
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
-
Harga Emas Terbang Tinggi Hingga Pecah Rekor, Jadi Rp1.889.000
-
Dari Lapangan ke Dapur: Welber Jardim Jatuh Cinta pada Masakan Nusantara
Terkini
-
Wabah Chikungunya Merebak di Cianjur, Puluhan Warga Tumbang!
-
Dampak Gempa Bogor Semalam, Plafon Ambruk Hingga Dinding Retak di Belasan Rumah Warga
-
Gempa Dangkal M 4,1 Guncang Bogor Semalam, BMKG Sebut Ini Penyebabnya
-
Pabrik Uang Palsu di Bogor Beroperasi Setengah Tahun
-
Bukan Sekadar Nama, Kisah di Balik Pemberian Nama Titiek Puspa oleh Bung Karno