SuaraBogor.id - Aksi kriminalitas makin mengkhawatirkan belakangan ini. Aksi para penjahat ini sudah tak lagi mengenal waktu dan tempat, bisa malam bahkan siang hari ini.
Hal ini yang dialami para emak-emak saat mengendarai mobil minibus. Saat melintas di Jalan Lintas Sumatera (Jalinsum) Desa Batu Bandung, Kecamatan Tiang Pumpung Kepungut, Kabupaten Musi Rawas, mobil mereka cobi dicegat dan ditodong sejumlah orang.
Dalam video yang dibagikan akun media sosial Instagram seperti akun @undercover.id. terlihat kawanan perampok sudah menghadang mobil tersebut di jalan depan.
"Sebuah mobil minibus dicegat dan ditdong saat melintas di Jalan Lintas Sumatera (Jalinsum) Desa Batu Bandung, Kecamatan Tiang Pumpung Kepungut, Kabupaten Musi Rawas, Senin 19 September 2022 sekira pukul 07.00 WIB," tulis caption pada unggahan video akun @undercover.id
Pada video tersebut, pengendara mobil minibus yang memakai baju batik berwarna biru serta terdapat logo Korpri tersebut memilih untuk memundurkan kendaraannya.
Kepanikan terlihat jelas pada video yang diunggah tersebut. Suara Istigfar terdengar jelas dari penumpang mobil tersebut.
Dalam tayangan video, mobil yang dikemudian oleh emak-emak itu akhirnya memilih mundur dan menghindari para kawanan perampok yang tampak menghadang di jalan depan.
Dari sejumlah komentar para netizen disebutkan bahwa si emak-emak dalam mobil itu diduga membawa uang dalam jumlah banyak dan sudah diincar oleh kawanan perampok tersebut.
"Bisa"nya bawa uang banyak tanpa pengawalan," tulis salah satu netizen.
Baca Juga: Kronologi Perampok di Sumut Tembak Polisi Pakai Senpi Rakitan
"Sudah di incar dan biasanya orang² yg tau klw mobil ini Bawak uang dll," sambung akun lainnya.
"Yakin udh diincer, tau bawa duit 350juta, bukan suatu kebetulan," tambah akun lainnya.
Berita Terkait
-
Kronologi Perampok di Sumut Tembak Polisi Pakai Senpi Rakitan
-
Perampok Tembak Polisi di Sumut Pakai Senpi Rakitan, Begini Kronologinya
-
7 Perampok Beraksi di Jalinsum Lubuklinggau Sumsel: Keluar dari Semak-Semak, Bawa Senpi Dan Balok Kayu
-
Kondisi Pedagang Emas yang Pahanya Ditembak Perampok di Agam, Sempat Dirawat di RSAM Bukittinggi
-
Cerita Karyawan di ITC BSD, Tidak Berkutik Saat Aksi Perampok Bersenjata Api di Toko Emas Jelang Salat Jumat
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
Harga Minyak Anjlok! Pernyataan Trump Soal Minyak Venezuela Picu Kekhawatiran Surplus Global
-
5 HP Infinix RAM 8 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Mulai 1 Jutaan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
Terkini
-
Megamendung Punya 5 Spot Wisata 'Hidden Gem' Paling Hits di Puncak, Wajib Mampir
-
Prabowo Sebut PKB Harus Diawasi Terus, Cak Imin: Itu Cuma Gojlokan Biasa
-
BRI VISA Infinite Tampil Lebih Premium, Dukung Perjalanan dan Transaksi Global
-
Tembok Villa di Ciawi Ambruk Dihantam Hujan, Rumah Rusak hingga Motor Warga Tertimbun
-
Cuma Butuh 37 Menit! Damkar Bogor Sat-Set Jinakkan Api di Gudang Kasur Metland Cileungsi