SuaraBogor.id - Happy Asmara bikin heboh karena dikira menikah diam-diam setelah dia pamer fitting baju pengantin.
Terbaru, diketahui penampilan Happy Asmara dengan baju pengantin adat Jawa itu hanya untuk iklan.
Banyak yang mendoakan pacar Denny Caknan itu agar segera menikah beneran dengan sang kekasih meski kabar pernikahan tersebut bukan sungguhan.
Terlepas dari itu, sosok Happy Asmara memang kini sedang mencuri perhatian. Banyak lagu yang dibawakannya trending topik di YouTube dengan penonton mencapai jutaan. Happy bahkan kini mendapat julukan sebagai Queen of Ambyar.
Biar semakin dekat dengan cewek bernama lengkap Heppy Rismanda Hendranata ini, yuk kepoin deretan fakta menarik Happy Asmara di bawah ini.
1. Model dan Pop
Cewek asal Kediri ini dulu pernah menjadi model cilik untuk sebuah majalah lokal di kotanya.
Sebelum menjadi biduan dangdut yang hits seperti sekarang, Happy ternyata pernah mencoba menjadi penyanyi pop meski kalah tenar dengan penyanyi lain.
2. Dangdut Academy
Baca Juga: Mahfud MD: Sangat Terbuka Peluang Tersangka Baru Kasus Tragedi Kanjuruhan
Siapa sangka kalau Happy Asmara pernah gagal mengikuti ajang pencarian bakat yakni Dangdut Academy pada 2016 lalu.
Cewek kelahiran 10 Juli 1999 ini ternyata dulunya ingin menjadi guru bukan penyanyi. Dia bahkan mengambil jurusan kuliah PGSD untuk mewujudkan cita-citanya di masa kecil.
3. Grup Band
Happy Asmara sudah menyanyi sejak kecil bahkan sering mendapatkan job saat masih di bangku SMA. Dia juga pernah bergabung dengan sebuah grup band lho.
Kini jadi pedangdut ternama, Happy punya penggemar militan yang bernama Pashati atau Pasukan Happy Asmara Sejati.
4. Akting
Berita Terkait
-
Ditanya Harapan Tahun Baru, Andre Taulany Ingin Nikah Lagi
-
5 Fakta Terbaru SNBP 2026, Siapkan Berbagai Hal Penting Berikut!
-
Tren Childfree dan Anti-Nikah: Apa yang Sebenarnya Dicari Gen Z?
-
Mewah dan Fungsional, Menilik Detail Isi Bridesmaid Kit Ranty Maria
-
Ayu Ting Ting Pasang Badan Bela Ipar Soal Tudingan Numpang Hidup
Terpopuler
- Urutan Skincare Wardah Pagi dan Malam untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- Ini 4 Smartphone Paling Diburu di Awal Januari 2026
- 5 Sepatu Nike Diskon hingga 40% di Sneakers Dept, Kualitas Bagus Harga Miring
- 5 Tablet dengan SIM Card Harga Rp1 Jutaan untuk Multitasking Anti Ribet
- Beda dengan Inara Rusli, Wardatina Mawa Tolak Lepas Cadar Demi Uang
Pilihan
-
UMP Minim, Biaya Pendidikan Tinggi, Warga Jogja Hanya jadi Penonton Kemeriahan Pariwisata
-
Cek Fakta: Video Rapat DPRD Jabar Bahas Vasektomi Jadi Syarat Bansos, Ini Faktanya
-
Dipecat Manchester United, Begini Statistik Ruben Amorim di Old Trafford
-
Platform Kripto Indodax Jebol, Duit Nasabah Rp600 Juta Hilang Hingga OJK Bertindak
-
4 HP RAM 12 GB Paling Murah Januari 2026, Pilihan Terbaik untuk Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Tembok Villa di Ciawi Ambruk Dihantam Hujan, Rumah Rusak hingga Motor Warga Tertimbun
-
Cuma Butuh 37 Menit! Damkar Bogor Sat-Set Jinakkan Api di Gudang Kasur Metland Cileungsi
-
Ada Apa di Vivo Mall? Dinas Pertanahan Bogor Pindahkan Fokus Pelayanan ke Pusat Keramaian
-
Wujud Kepedulian, IPB University Kucurkan Donasi Tahap 2 Senilai Rp80 Juta untuk Sumatera
-
Dana Pusat Telat Cair, Pemkab Bogor Pastikan Sisa Bayar Proyek 2025 Rampung Awal Tahun Ini