SuaraBogor.id - Sebuah foto yang memperlihatkan Anies Baswedan satu meja dengan Surya Paloh, Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Jusuf Kalla dan Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) serta elit PKS viral di media sosial.
Foto pertemuan satu meja antara Anies Baswedan, Jusuf Kalla hingga SBY itu diunggah akun Twitter @PKSejahtera.
"Apa yang sedang diobrolin ya kira2?," cuit akun DPP PKS tersebut.
Berdasarkan informasi, Anies Baswedan hadir di acara pernikahan anak Salim Segaf Aljufri di Balai Sudirman, Jakarta Selatan, pada hari terakhirnya menjabat sebagai gubernur DKI Jakarta.
Baca Juga: Demokrat Sebut Pertemuan Anies dan AHY Bakal Lebih Intens, Sinyal Duet Makin Kuat?
Calon presiden dari Partai NasDem Anies Baswedan duduk semeja bersama Ketua Umum NasDem Surya Paloh, Ketua Majelis Tinggi Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), hingga Wapres ke-10 dan ke-12 Jusuf Kalla.
Pertemuan itu diketahui pada acara resepsi pernikahan putri Ketua Majelis Syuro PKS Salim Segaf Aljufri. Partai Demokrat (PD) menilai pertemuan itu semakin mempererat silaturahmi.
Anies Baswedan Bakal Calon Presiden
Deklarasi Partai NasDem mengusung Anies Baswedan sebagai calon presiden 2024 mendatang, nampak membawa untung tersendiri bagi DPD Partai NasDem Kota Bogor.
Sekretaris DPD Partai NasDem Kota Bogor, Devie Prihartini Sultani mengaku, tak sedikit warga Bogor yang ingin menjadi kader NasDem usai deklarasi Anies menjadi calon presiden dari Partai tersebut.
"Karena memang saat setelah pengumuman deklarasi pencapresan Pak Anies sebagai Presiden dari Partai NasDem tahun 2024 banyak sekali masyarakat yang ingin bergabung dengan Partai NasDem," kata Devie kepada Suarabogor.id, Senin (10/10/2022).
Berita Terkait
-
Terungkap! Ini Isi Pertemuan Rahasia Dasco Gerindra dan Salim Segaf PKS Pasca Isu Matahari Kembar
-
Habis Bertemu Pimpinan Buruh, Dasco Gelar Pertemuan dengan Petinggi PKS, Bahas Apa?
-
CEK FAKTA: AHY Minta Ikhaskan Dana Haji yang Dibawa Kabur Yaqut Cholil Qoumas
-
Review Film Athirah: Potret Sunyi Sosok Ibu di Balik Nama Besar Jusuf Kalla
-
Demi Kemerdekaan Palestina, PKS Lakukan Ini ke Turki
Tag
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Sinergi BRI dan Usaha Lokal Dorong Ekspor Perhiasan Batu Alam Indonesia
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga