SuaraBogor.id - Kondisi ekonomi Steno Ricardo dikabarkan kian memburuk pasca menikah dengan Susi Latifah pada Februari 2022 lalu.
Steno Ricardo dari unggahan yang beredar, meminta Mawar AFI menjual satu unit mobil untuk menambal perekonomiannya.
"Bu, mau diskusi sebentar. Keuangan saya saat ini masih belum membaik. Apakah mungkin kita menjual mobil Nissan?" kata Steno Ricardo.
Steno Ricardo mengungkap, uang hasil penjualan mobil tersebut bakal digunakan untuk menafkahi anak-anak Mawar AFI.
Baca Juga: Bikin Dompet Menangis, Deretan Onderdil Mobil yang Harganya Fantastis!
"Hasilnya kita bagi dua, lumayan jatah saya bisa untuk anak-anak," sambungnya, dilansir dari akun Instagram @lambe_danu_official99 pada Sabtu (5/11/2022).
Di sisi lain, Mawar AFI mengutarakan ekspresi kesedihannya saat diminta Steno Ricardo untuk menjual mobilnya.
Pasalnya, mobil tersebut merupakan harta untuk anak-anak dari pernikahan Mawar AFI dan Steno Ricardo .
"Mobil tersebut satu-satunya 'harta' milik dari pernikahan kami. Tapi saat dia bilang buat nafkah anak, di mana selama ini juga saya yang provide almost everything," ujar Mawar AFI.
Mawar AFI juga menegaskan jika Steno Ricardo tidak pernah memberikan nafkah anak-anaknya usai bercerai.
Baca Juga: Jessica Iskandar Terpaksa Jual Rumah Karena Tak Sanggup Bayar Cicilan
"Dari sejak berpisah, tidak pernah ada nominal uang nafkah yang sesuai dengan rincian saya. Beliau memberi Rp 0 untuk anak-anak," pungkasnya.
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Definisi beda istri, beda rezeki," tulis seorang netizen.
"Kenapa bininya enggak disuruh kerja jadi ART lagi?" ujar netizen lain.
"Rezeki mulai seret macet pelan-pelan, karma berjalan," ucap netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Chery J6 Mobil Listrik yang Bisa Diajak Off-Road Berdesain Gahar
-
Kelas Premium Setara Alphard: Ini Daftar Harga dan Spesifikasi 3 Mobil Ford yang Baru Diluncurkan di Indonesia
-
AION V Mobil Listrik Terinspirasi Dari Dinosaurus Hadir di GJAW 2024
-
Mobil Keluarga 7 Penumpang di Bawah 100 Juta! Cek Rekomendasi Terbaiknya
-
Isuzu D-Max dan MU-X akan Hadir dengan Mesin Mild Hybrid, Berapa Harganya?
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
Terkini
-
Pemkab Bogor Akselerasi Penanganan Stunting dengan Data Digital
-
SIPD Bermasalah, Pemkab Bogor Minta Bantuan Pusat untuk Lancarkan Proyek Strategis
-
Perumda Air Pemkab Bogor Beri Diskon Spesial, Pelanggan Non-Aktif Bisa Kembali Nikmati Air Bersih Murah
-
Dapat Tiga Keluhan Utama di Dapil 5, Rudy Susmanto Janji Realisasikan Jika Terpilih Jadi Bupati Bogor
-
Soal TPS di Titik Rawan Bencana, Ini Kata KPU Kota Bogor