Scroll untuk membaca artikel
Andi Ahmad S
Rabu, 29 Maret 2023 | 14:43 WIB
Airlangga Hartarto dan Bambang Soesatyo atau Bamsoet. (Suara.com/Novian)

"Memang, saat Musda di Sukajaya, ada aspirasi dari pimpinan sidang saat itu pimpinan sidang saudara Tohawi, Ketua fraksi golkar. Ada beberapa keputusan, pertama mendorong Airlangga untuk calon presiden. Kedua, meminta saya jadi calon bupati. Walaupun saya diusulkan dalam musda ke 10 itu, sebagai calon bupati, saya tidak akan menelan begitu saja," katanya.

"Saya ingatkan kembali kepada seluruh pengurus kecamatan hingga desa, semua harus fatsun kepada sistem," tegas dia.

Kontributor : Egi Abdul Mugni

Baca Juga: Menteri Jokowi Ini Ngeyel Tetap Ikut Buka Puasa Bersama Anies Meski Dilarang, Siap-siap Disanksi Ya!

Load More