SuaraBogor.id - Rasya (7) merupakan atlet pencak silat menjadi wakil Indonesia untuk bertanding pada ajang bergengsi Pencak Silat International Championship yang digelar di Selangor, Malaysia.
Menjadi wakil Indonesia, Rasya nampaknya mendapatkan perhatian dari Ketua DPRD Kabupaten Bogor Rudy Susmanto.
Anak buah dari Prabowo Subianto ini mengaku bangga terhadap Rasya yang baru berusia 7 tahun sudah bisa jadi wakil Indonesia.
"Selamat dan sukses Ananda Rasya, di usia 7 tahun kamu sudah mendunia, Rasya mewakili Indonesia untuk International Championship Pencak Silat di Selangor Malaysia," kata Rudy.
Baca Juga: Jordi Amat Kerap Bikin Assist Cantik yang Berujung Gol, Media Malaysia Terkagum-kagum
Ia menitipkan pesan kepada Rasya yang akan mengikuti kejuaraan Pencak Silat di kelas dunia dalam waktu dekat, yakni harus mengedepankan bela diri untuk bela bangsa.
Rasya pun mendatangi ruangan kerja Rudy Susmanto untuk meminta doa dan dukungan agar bisa memenangkan perlombaan Pencak Silat di tingkat internasional tersebut.
"Saya Rasya akan mengikuti lomba pencak silat ke Malaysia, terima kasih kepada om Rudy Susmanto Ketua DPRD Kabupaten Bogor. Doain Rasya biar cepat sukses, biar menang untuk Indonesia," kata Rasya.
Di lokasi yang sama, orang tua Rasya, Indris Gandhi menyebut, anaknya akan mengikuti mengikuti kejuaraan pencak silat internasional Championship yang akan dilaksanakan di Selangor Malaysia.
"Alhamdulillah kami mendapatkan support dari ketua DPRD Kabupaten Bogor, Bapak Rudy Susmanto. Terima kasih kami ucapkan kepada bapak Rudy Susmanto selaku ketua DPRD Kabupaten Bogor," singkatnya. [Antara]
Baca Juga: Seperti STY, Kompatriotnya Juga Dapat Kritik Pedas Terkait Pemanggilan Pemain
Berita Terkait
-
DK PBB Gagal Sahkan Gencatan Senjata Gaza, Malaysia Beri Kecaman Keras
-
Buntut 'Jalan-Jalan ke Bali', Pengamat Sarankan Pj Bupati Ganti Kadinsos Jika Tak Ingin Kepercayaan Masyarakat Hilang
-
Marselino Ferdinan Diklaim Pemain dari Malaysia, Netizen Duga Akun Palsu
-
Rudy Susmanto Bakal Buat Rambu-Rambu Jalan dengan Bahasa Sunda Jika Terpilih Jadi Bupati Bogor
-
Polemik Kunjungan Dinas Sosial Kabupaten Bogor ke Bali, Boros atau Kebutuhan?
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Aliansi Mahasiswa Paser Desak Usut Percobaan Pembunuhan dan Stop Hauling Batu Bara
-
Bimtek Rp 162 Miliar, Akmal Malik Minta Pengawasan DPRD Terkait Anggaran di Bontang
-
Satu Orang Tarik Pinjaman Rp330 Miliar dengan 279 KTP di Pinjol KoinWorks
Terkini
-
SIPD Bermasalah, Pemkab Bogor Minta Bantuan Pusat untuk Lancarkan Proyek Strategis
-
Perumda Air Pemkab Bogor Beri Diskon Spesial, Pelanggan Non-Aktif Bisa Kembali Nikmati Air Bersih Murah
-
Dapat Tiga Keluhan Utama di Dapil 5, Rudy Susmanto Janji Realisasikan Jika Terpilih Jadi Bupati Bogor
-
Soal TPS di Titik Rawan Bencana, Ini Kata KPU Kota Bogor
-
Fakta Baru Pembunuhan Sadis di Pamijahan Bogor: Motif Uang Gadai Motor di Facebook