SuaraBogor.id - Tensi politik di Tanah Air semakin meningkat menjelang kampanye Pemilu 2024. Sehingga Wali Kota Depok meminta warga untuk menahan diri dalam mendukung calon pasangannya masing-masing.
Saat ini tiga pasang calon presiden (capres) dan calon wakil presiden (cawapres) dipastikan akan bertarung dalam pemilihan presiden atau Pilpres 2024.
Tiga pasang capres dan cawapres itu adalah Anies Rasyid Baswedan-Muhaimin Iskandar, Ganjar Pranowo-Mohammad Mahfud MD dan Prabowo Subiato-Gibran Rakabuming Raka.
Walikota Depok Mohammad Idris memohon kepada warga Kota Depok untuk menciptakan situasi kondusif menjelang Pemilu 2024.
Baca Juga: Tahapan Tes Kesehatan Capres-Cawapres Lengkap dari Awal sampai Akhir, Syarat Maju Pemilu 2024
"Saya meminta agar perbedaan jangan sampai menimbulkan perpecahan," kata Mohammad Idris, kepada Suarabogor.id Kamis (26/10/2023).
![Bakal calon presiden dan wakil presiden Prabowo Subianto (kiri) dan Gibran Rakabuming Raka (kanan) bersiap menjalani pemeriksaan kesehatan di RSPAD Gatot Soebroto, Jakarta, Kamis (26/10/2023). [Suara.com/Alfian Winanto]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2023/10/26/34805-pemeriksaan-kesehatan-pasangan-prabowo-gibran-prabowo-subianto-gibran-rakabuming-raka.jpg)
Menurut dia, memilih pemimpin yang sesuai kriteria merupakan hak setiap warga negara.
Namun memberikan pilihan yang bertanggung jawab akan memunculkan kedewasaan demokrasi dan menghasilkan pemimpin yang baik.
Idris menilai tiga pasangan capres dan cawapres yang ada saat ini memiliki kualitas yang bagus.
"Semuanya bagus dan soleh. Semoga bisa bersaing secara sehat dan sportif," tuturnya.
Baca Juga: Sehabis Tes Kesehatan, Prabowo Gelar Pertemuan Bahas Struktur Tim Pemenangan Pilpres 2024
Menurut Idris, pasangan capres dan cawapres umumnya berkampanye degan teduh.
Berita Terkait
-
Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
-
Ganjar Pasang Badan! Hadiri Sidang Hasto, Beri Dukungan Moral di Tengah Kasus Suap PAW
-
Tonton Langsung Sidang Kasus Sekjen PDIP, Ganjar Pranowo: Semangat Mas Hasto
-
'Anak Haram Konstitusi? Ini Tudingan Panas Amien Rais ke Jokowi soal Gibran
-
Kongres PDIP Terus Ditunda, Ganjar Pranowo Ungkap Alasan 'Hari Baik', Tapi Ada Apa Sebenarnya?
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
Pilihan
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
-
Belum Lama Direvitalisasi, Alun-alun Selatan Keraton Solo Dipakai Buat Pasar Malam
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Terkini
-
Berkah Malam Jumat, 9 Amalan Dahsyat Raih Pahala Berlipat
-
Kronologi Tabrakan Beruntun di Cianjur: Elf Oleng Hantam 5 Kendaraan
-
Jangan Sampai Ketinggalan! Alfamart Tebar Promo Gila-gilaan di Weekdays
-
PKK Bogor Era Eva Marthiana: Fokus Ketahanan Pangan, Kesehatan dan Pendidikan Keluarga
-
Pesan Menohok Bupati Bogor untuk 3.676 ASN dan PPPK Baru: Jaga Marwah, Haramkan KKN!